Bulumeduro Raih Juara 1 Pelunasan PBB Tercepat
<div>Desa Bulumeduro, Kecamatan Bancar kembali meraih penghargaan Juara 1 atas pencapaian pelunasan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) tercepat tahun ini.</div>
<div>Desa Bulumeduro, Kecamatan Bancar kembali meraih penghargaan Juara 1 atas pencapaian pelunasan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) tercepat tahun ini.</div>
Revitalisasi pasar milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban di Kecamatan Jatirogo mencapai 100 persen. Pekerjaan yang sudah dimulai sejak Agustus 2016 lalu oleh PT Subur Jaya Prima, sudah selesai tinggal ditempati.
Hari ini, aksi kedua Komunitas Peduli Kasih (KOMPAK) melalui Konser Amal dilakukan di pasar Jatirogo, Kabupaten Tuban, Jawa Timur, Jum'at (9/12/2016).
Tiga pasangan suami istri (Pasutri) di Kecamatan Singgahan berebut jadi kepala desa (Kades). Di desa Lajulor, pasutri yang mencalonkan diri yakni Kiswatul Hasanah dengan suaminya Tafrikan.
Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) di Desa Sumberagung, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban dilakukan di satu lokasi. Sesuai kesepakatan, lokasi Tempat Pemungutan Suara (TPS) dijadikan satu di dalam lapangan desa setempat.
Derita yang dialami Kusnan Ali Alamsyah, Bocah berusia tujuh tahun yang bertempat tinggal di RT/5 RW/1 Dusun Tanggungrejo, Desa Tanggulangin, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban menyita perhatian publik untuk peduli dan melakukan aksi sosial.
Kebutuhan pembangunan Tanggul bagi warga yang tinggal di bantaran sungai Bengawan Solo kian mendesak. Kendati demikian tanggul yang dibangun di sepanjang wilayah Kecamatan Rengel baru kelar satu kilometer dari total panjang 17 kilometer.
Selain membuat hati gembira, bernyanyi ternyata juga membantu mengatasi masalah kesehatan paru-paru. Mereka yang memiliki masalah paru, seperti penyakit paru obstruktif kronik (PPOK) atau bronkitis dan emfisema telah dianjurkan oleh dokter maupun ahli fisioterapi untuk bergabung dengan paduan suara atau kelompok bernyanyi.
Pencarian korban tenggelam akibat banjir di Dusun Sisir, Desa Kedungsoko Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban menemukan titik terang. Selama 17 jam lebih jasad remaja bernama Bagus Bayu Aji (17) akhirnya ditemukan, Sabtu (3/12/2016).
Pagi ini, pencarian satu orang korban hilang terseret banjir di Dusun Sisir, Desa Kedungsoko, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban dilanjutkan kembali.