Skip to main content

Category : Tag: Berita Tuba


16 Kecamatan di Tuban Telah Memasuki Musim Hujan?

Badan Meterorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Kabupaten Tuban, mengimbau kepada masyarakat untuk tetap waspada, terhadap potensi cuaca ekstrem yang terjadi, pada peralihan (pancaroba) dari musim kemarau ke musim penghujan.

Doom dan Musala Rest Area Tuban Dirobohkan

Proyek revitalisasi Rest Area Tuban yang dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban, sejak awal bulan September 2022 lalu, saat ini tengah memasuki babak baru.

Festival Wiwit Padi di Tuban Bentuk Dukungan untuk Petani Muda

Masyarakat di Desa Plumpang, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban, kompak menggelar festival wiwit padi, jelang masa panen. Jika sebelumnya, tradisi ini hanya dilakukan selama satu hari, kali ini digelar selama tiga hari berturut-turut.

39,66 Persen Penduduk Jawa Timur Kesehatannya Terganggu

Badan Pusat Statistik (BPS) merilis data bahwa pada tahun 2021 sebanyak 39,66 persen penduduk yang mengalami gangguan kesehatan telah berobat jalan, baik ke fasilitas kesehatan modern maupun tradisional, Jumat (7/10/2022).