Agenda Lokal Ini Diwanakan Masuk Kalender Event Kabupaten Tuban
Dikenal dengan sebutan Bumi Wali, Kabupaten Tuban memiliki banyak wisata religi dengan unsur kental akan budaya tradisi. Dari 20 wilayah kecamatan yang ada, agenda lokal desa maupun masyarakat bisa menarik perhatian mata umum tentang kearifan lokal destinasi Tuban.