Pelajar SMP Ketawa Setelah Divaksin
Ratusan warga umum dan pelajar terlihat antusias mengikuti Vaksinasi dosis pertama di Poliklinik Poskes 05.10.07 Tuban Jl. Panglima Sudirman No. 112, Kelurahan Baturetno, Kecamatan Tuban. Dalam Vaksinasi tersebut disediakan kuota untuk 300 orang, Senin (2/7/2021).