Skip to main content

Category : Tag: Tas


HUT TNI ke-73, Koramil Rengel Gelar Istighosah dan Tasyakuran

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-73, Koramil Rengel 0811/05 Kodim Tuban menggelar istighosah yang ditujukan kepada pendahulu, arwah pahlawan yang telah gugur dalam medan perjuangan melawan penjajahan, dan para korban bencana yang terkena musibah gempa maupun tsunami, Rabu (10/10/2018).

Korban Lakalantas di Parengan Anggota Banser

 Santoso (45) korban jiwa kecelakaan lalu lintas (Lakalantas) di Jalan Parengan-Jatirogo turut Desa Sukorejo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban adalah anggota Barisan Ansor Serbaguna (Banser) Nahdlatul Ulama (NU) Tuban. Ia saat ini menjabat sebagai Kepala Satuan Koordinasi Kelompok (Kasatkorkel) Banser Ranting Gerakan Pemuda Ansor Tanjungrejo, Kecamatan Singgahan.

Validitas Data, 45 Diniyah di Kecamatan Soko Diverifikasi

Terhitung sejak Selasa (25/9/2018) kemarin, seluruh lembaga Diniyah yang berada di wilayah birokrasi Kecamatan Soko tengah dilakukan verifikasi. ‎Dalam hal itu, Forum Komunikasi Diniyah Takmiliyah (FKDT) Kabupaten Tuban akan melakukan beberapa peningkatan administrasi lewat validasi calon siswa, dan guru Diniyah.

Anak Obesitas, Masih Bolehkah Minum Susu?

<span style="color: #ff9900;">&nbsp;</span>Susu mengandung banyak nilai nutrisi dan baik dikonsumsi untuk menyempurnakan pola makan. Bagi anak, rutin minum susu bisa menunjang pertumbuhan fisik dan membuatnya semakin cerdas. Namun, orangtua harus berhati-hati dalam memilih susu anak. Sebab, beberapa jenis susu memiliki kandungan kalori yang tinggi. Lalu, apakah anak yang mengalami obesitas atau kegemukan masih boleh mengonsumsi susu? Ilmuwan gizi dari Universitas Ciputra, Dr. Matthew Lantz Blaylock, PhD menjawabnya.&nbsp;

Orbit: Tuban Belum Ramah Terhadap Disabilitas

Pembangunan infrakstruktur di Kabupaten Tuban semakin hari semakin pesat namun belum diimbangi dengan pembanguan ruang publik untuk disabilitas. Terkait hal ini, Ketua Organisasi Disabilitas Tuban (Orbit), Fira Fitria berharap Pemerintah Kabupaten Tuban bisa menyediakan fasilitas untuk disabilitas di ruang publik.

Waspadai, Kurang Tidur Picu Obesitas

&nbsp;Makan larut malam sejak lama diklaim menjadi pemicu obesitas. Namun, riset terbaru membuktikan, makan malam terlalu larut bukan penyebab utama obesitas.

Unik, Ini yang Dilakukan Komunitas Rumbok Generation Antisipasi Tawuran

Puncak kemeriahan semarak kemerdekaan Republik Indonesia sering kali dirayakan oleh desa maupun wilayah, dengan menggelar semacam pentad seni maupun panggung hiburan, seperti dangdut, orkes melayu, salawat Islami, pagelaran seni tradisi, dan lain sebagainya.

Uji Coba Pengalihan Arus Jalan Nasional

Kendaraan Truk Arah Semarang, Lewati Jalan Manunggal-Pangsud-RE Martadinata

Dinas Perhubungan (Dishub) dan Satlantas Polres Tuban melakukan uji coba pengalihan arus lalu lintas Jalan Nasional. Pada uji coba ini, kendaraan truk dari Surabaya ke arah Semarang dialihkan melingkar melintasi Jalan Manunggal-Panglima Sudirman-RE Martadinata sampai Rest Area Tuban.

Awas...! Lalu Lintas Jatirogo Dirubah

Siang ini dijadwalkan ada kegiatan gerak jalan di Kecamatan Jatirogo. Polisi akan menutup jalan utama yang menghubungkan Provinsi Jawa Timur dan Jawa Tengah di wilayah tersebut.