Skip to main content

Category : Tag: Hut


Rayakan HUT ke-14, Anggota Kosti Tuban Bersihkan Sampah di Stadion Loka Jaya

Hari ulang tahun Komunitas Sepeda Tua Indonesia (Kosti) yang ke-14 diperingati oleh seluruh paguyuban pecinta sepeda tua yang tersebar di berbagai daerah di Indonesia secara serentak. Termasuk Kosti Tuban menggelar agenda ngonthel bersama serta bakti sosial membersihkan sampah di Stadion Loka Jaya Tuban, Minggu (13/2/2022).

Kasus Covid-19 Naik, Menko Marves Belum Berpikir Terapkan PPKM Darurat

Beberapa waktu belakangan ini, Indonesia kembali dihebohkan dengan trend kenaikan angka kasus Covid-19, yang disebabkan oleh varian baru Omicron. Kendati demikian, pemerintah mengatakan jika belum berpikir untuk menerapkan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat.

Hutan Gundul Penyebab Jalan Nasional Tuban Sekitar Kepet Sering Banjir

Banjir yang menggenangi sering Jalan Nasional Tuban-Surabaya Km 9-10 terus-menerus terjadi ketika hujan lebat. Meskipun tanggul bahu jalan ditinggikan, tingginya debit air dari hulu wilayah Kecamatan Semanding, tidak bisa terbendung mengalir deras ke sekitar Jembatan Kepet masuk Desa Tunah menuju Kecamatan Palang.

Hijaukan Pesisir Pantai Tuban dengan 1000 Pohon Mangrove

Koramil 0811/13 Tambakboyo bersama Forkopimca dan warga pesisir pantai melaksanakan kegiatan penanaman pohon mangrove sebanyak 1000 pohon di kawasan Pantai Desa Gadon, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban, Jumat (17/12/2021 ).

HUT Satpam Ke-41

Polres Tuban Bersama Puluhan Satpam Tanam Pohon di Pantai Semilir

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Satuan Pengamanan (Satpam) ke-41, Jajaran Polres Tuban melaksanakan kegiatan penanaman pohon di Pantai Semilir, Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Jumat (17/12/2021).

PPKM Jawa-Bali Diperpanjang, Tuban Level 3

blokTuban.com – Mulai Senin (22/11/2021) hingga Senin (29/11/2021) kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Jawa-Bali resmi diperpanjang. Tuban bersama 16 Kabupaten/kota lainnya di Jawa Timur masuk level 3.

Kekompakan Bupati Tuban Halindra dan TPPI, Gowes hingga Main Bola Bareng

Ada banyak cara untuk menjaga kekompakan dan kondusifitas di sebuah daerah, salah satunya dengan olahraga bersama. Hal itulah yang terjadi antara Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky, bersama Kapolres Tuban, AKBP Darman dan Dandim 0811, Letkol Inf Viliala Romadhon melakukan gowes bersama direksi dan pegawai PT Trans Pacific Petrochemical Indotama (TPPI) pada Minggu, (21/11/2021) pagi.