Skip to main content

Category : Tag: Berit


Warga Tuban Tak Mampu akan Diberi Beasiswa S1

Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Kabupaten Tuban, bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) teknis, mengunjungi Program Pasca Sarjana Universitas Airlangga (UNAIR) Surabaya.

Persiapan Logistik Pilkada Mencapai 85 Persen, Pjs Bupati Tuban Khawatirkan Musim Hujan

Menjelang sembilan hari sebelum pelaksanaan Pilkada Serentak 2024, Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Tuban, Dr. Agung Subagyo didampingi jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan beberapa kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemkab Tuban, mengunjungi gudang logistik Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tuban di Jalan Manunggal pada Senin (18/11/2024).

Menuju Tanggap Tangkas Tangguh

Pemerintah telah mengatur tentang penyelenggaraan program Satuan Pendidikan Aman bencana (SPAB) melalui Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 33 Tahun 2019.