Skip to main content

Category : Tag: Aksi


SIG Pabrik Tuban Kembali Gelar Vaksinasi untuk Warga

PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) Pabrik Tuban terus berkomitmen membantu pemerintah dalam penanganan pandemi Covid-19. Komitmen tersebut dibuktikan dengan digelarnya vaksin booster atau pemberian vaksin dosis ketiga kepada masyarakat.

Kapolri Tugaskan Forkopimda dan FKUB Buat Strategi Vaksinasi Selama Ramadan

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menugaskan Forkopimda dan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) di seluruh Indonesia untuk membuat strategi-strategi percepatan akselerasi vaksinasi selama Ramadan. Hal itu dikatakan saat meninjau pelaksanaan vaksinasi serentak di 34 provinsi Indonesia.

Respon Warga Soal Vaksin Booster Jadi Syarat Mudik Lebaran 2022

Sejak adanya pandemi, beberapa syarat harus dipenuhi saat akan bepergian jauh, termasuk mudik lebaran. Untuk mudik tahun ini, KH. Ma’ruf Amin selaku Wakil Presiden mengungkapkan akan menjadikan vaksin booster sebagai syarat mudik lebaran 2022.

Danrem 082/CPYJ Tinjau Vaksinasi Booster Karyawan PT. Merdeka Nusantara Tuban

Danrem 082/ CPYJ Kolonel Inf Unang Sudargo bersama Dandim 0811 Tuban Letkol Inf Suhada Erwin meninjau pelaksaan vaksin booster kepada karyawan PT. Merdeka Nusantara (Produksi Rokok Gudang Garam) di Jl. Raya- Pantura - Tuban - Semarang Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Tuban, Sabtu (12/03/2022).

Sengsarakan Konsumen, Mendag Ancam Penimbun Minyak Goreng

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengancam akan menindak tegas pelaku penimbunan minyak goreng (migor). Kementerian Perdagangan bekerja sama dengan aparat penegak hukum akan menerapkan sanksi tegas sehingga menimbulkan efek jera.