Skip to main content

Category : Tag: Aji


Hidup Sebatangkara, Kondisi Mbah Kajimah Memprihatinkan

Tidak Bisa Beraktifitas, Mbah Kajimah Dirawat Oleh Perawat Bayaran

Sungguh malang nasib Kajimah (90) warga RT:01/RW:02 Desa Temayang, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban. Diusianya yang telah tua tersebut ia hanya hidup sebatangkara di rumah bambu berukuran 4x6 meter.

Mbok Dasmi Merawat Anaknya yang Tuna Netra

Hidup Serba Kekurangan, Sabar Merawat Anak

Mbok Dasmi (76) warga RT:05/RW:08 Dusun Sidorejo (Kebomati), Desa Gaji, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, selama puluhan tahun ini hidup dengan serba kekurangan.

Tingkat Kepatuhan Laporan SPT PPh Orang Pribadi 60 Persen

Batas waktu penyampaian laporan SPT Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) orang pribadi akan habis pada 31 Maret 2017 mendatang. Namun, tingkat kepatuhan laporan SPT PPh Wajib Pajak orang pribadi di Tuban baru mencapai 60 persen.

Bahan Melimpah, Pemasaran Masih Sulit

Pengusaha kerajinan dari limbah akar kayu jati menyebut, bahan di wilayah Tuban cukup melimpah. Namun, itu tidak menjadi jaminan akan suburnya usaha di bidang tersebut.

Limbah Kayu Jati, Sumber Rejeki Suwijianto

Limbah tidak selamanya harus terbuang sia-sia. Bahkan bila jatuh di tangan pelaku seni, justru akan menjadi sumber rezeki. Seperti halnya yang dilakukan bapak satu anak asal Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, Jawa Timur ini.