Skip to main content

Category : Tag: Aji


Dua Jemaah Haji Meninggal Usai Melaksanakan Wukuf

Dua jemaah haji asal Kabupaten Tuban meninggal dunia di Tanah Suci Makkah, usai melaksanakan Wukuf. Dua jamaah tersebut adalah Rakiyem (64), asal Desa Jetak, Kecamatan Montong, dan Kasih (58), asal Desa Glodok, Kecamatan Palang.

Belajar Haji, Siswa Insan Kamil Ikuti Manasik

Untuk menanamkan pada diri anak didiknya agar senantiasa berkeinginan untuk menunaikan ibadah haji, Yayasan Bina Insan Kamil Tuban menggelar kegiatan Manasik Haji, Selasa (29/8/2017).

Wabup Masih Alot Beri Lampu Hijau Kenaikan Tunjangan PNS

Rencana anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban untuk mendukung kenaikan tunjangan bagi pejabat atau pegawai negeri sipil (PNS) di setiap organisasi perangkat daerah (OPD) tampaknya tidak berjalan mulus.

Agustusan, Perajin Properti Sugihan Kebanjiran Pesanan

Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) yang diperingati setiap tanggal 17 Agustus menjadi berkah tersendiri bagi perajin properti karnaval di Tuban, Jawa Timur. Sebab pada momen Agustusan inilah mereka biasanya kebanjiran pesanan.

Manis dan Segar Legen Desa Gaji

Selain berada di wilayah Kecamatan Semanding dan Palang, Kabupaten Tuban, minuman khas Tuban yakni Legen, juga dapat dijumpai di Desa Gaji, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban.

Haji 2017

Satu Jemaah Haji Bangilan Meninggal Dunia

Kabar duka bagi masyarakat Tuban datang dari kota Madinah Al Munawarah, Saudi Arabia. Pasalnya, satu jemaah haji asal Desa Banjarworo, Kecamatan Bangilan, meninggal dunia, Senin (7/8/2017) malam waktu setempat.

Haji 2017

Dua Jemaah Haji Berangkat Hari Ini Mutasi dari Malang

Dari 23 calon jamaah haji (CJH) yang diberangkatkan hari ini, dua diantaranya merupakan mutasi dari Kabupaten Malang.<br /><br />Disampaikan Kasi Haji dan Umroh Kantor Kementerian Agama Tuban, Umi Kulsum, pihaknya memang menerima mutasi calon jemaah haji dari Malang, yaitu Rasmani dan Nurul Aini.