Skip to main content

Category : Tag: Tik


Pelatihan Jurnalisme Kekinian, RPS Ajak Mahasiswa Kembangkan Sikap Jurnalistik

Ronggolawe Press Solidarity (RPS) kembali menggelar pelatihan jurnalisme kekinian untuk para mahasiswa. Dalam pelatihan kedua ini, RPS melaksanakan kegiatan di kampus Institut Ilmu Kesehatan Nahdlatul Ulama (IIKNU). Pelatihan diikuti para mahasiswa dari IIKNU, Unirow dan STIE Muhammadiyah Tuban.

Goes To Campus Bersama PWI Tuban, Kepala Bapperida Tuban Beri Sosialisasi Perencanaan Pembangunan Tahun 2025-2029

Badan Perencanaan Pembangunan, Riset dan Inovasi Daerah (Bapperida) Kabupaten Tuban memberikan sosialisasi terkait perencanaan pembangunan Kabupaten Tuban tahun 2025-2029 kepada para peserta dari mahasiswa di Universitas Al-Hikmah Indonesia yang berada di Jalan PP Al Hikmah Majol, Binangun, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban dalam rangka kegiatan Goes To Campus yang diselenggarakan oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tuban. Rabu (26/11/2025)

D'Konco Cafe

Bingung Tempat Acara di Bojonegoro? D'Konco Cafe Jawabnya

Banyak di media sosial komunitas, perseorangan atau bahkan kelompok ibu-ibu yang kebingungan mencari tempat acara yang nyaman, tenang, estetik dan menu makanan serta minumannya enak-enak. Jawaban yang pas dan komplit ada di D'Konco Garden Coffee and Eatery.

Santri Ash Shomadiyah Tuban Belajar Politik Sehat Lewat Kunjungan ke DPRD

Ratusan siswa MTs dan MA Ash Shomadiyah Tuban mengunjungi Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, Selasa (21/10/2025). Kunjungan tersebut merupakan bagian dari kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) dengan tema “Pemimpin Hadir untuk Rakyat dan Gen Z Wajib Melek Politik.”

Trump Akan Sahkan Kesepakatan Divestasi TikTok AS dari ByteDance

blokTuban.com - Washington, 23 September 2025 — Presiden Amerika Serikat Donald Trump dikabarkan akan menyetujui kesepakatan pemisahan (divestasi) operasi TikTok di wilayah AS dari perusahaan induknya asal Tiongkok, ByteDance. Kesepakatan ini diklaim memenuhi persyaratan undang-undang yang disahkan tahun 2024, sebagaimana dilaporkan oleh Reuters pada Senin (22/9).