Skip to main content

Category : Tag: K


Hari Kartini

Pegawai RSNU Gunakan Kebaya

Hari Kartini diperingati beragam cara oleh sebagian masyarakat dengan bermacam latar profesi yang ada, tak terkcuali seperti yang dilakukan oleh Pegawai Rumah Sakit Nadhlatul Ulama (RSNU) yang berada di Jl.Letda Sucipto pada Kamis (21/4/16). Para dokter, perawat dan juga pegawai lainnya riuh dalam sukacita perayaan Hari Kartini yang jatuh pada hari ini.

Tiang Listrik Roboh Tak Kunjung Ditangani

Tiga tiang listrik, berada di pinggir kawasan persawahan Desa Maibit, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, dikabarkan roboh sejak beberapa hari terakhir. Tiang ini roboh, diantara tanaman panaman padi yang sebentar lagi menjelang masa panen.

Rajin Sikat Gigi Berkhasiat Mencegah Kanker

Sejak kecil kita diajari menggosok gigi dua kali sehari untuk mencegah gigi berlubang. Riset baru membuktikan, membersihkan gigi juga menangkal tubuh dari kanker jenis tertentu.

Program Keluarga Harapan

Kelompok Bersama Belum Mampu Mandirikan Keluarga Miskin

Keluarga Sangat Miskin (KSM) penerima bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) pada tahun 2007 dan 2008 lalu, bakal segera dilepas dengan membekali program Kelompok Usaha Bersama (KUBE). Kendati itikad baik dari pemerintah tersebut belum mampu mengatasi masalah.

Reses, Dewan Ingatkan ADD Harus Tepat Sasaran

Masa reses anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, dipergunakan semaksimal mungkin untuk menemui konstituen atau warga di daerah pemilihannya. Salah satunya dilakukan Kristiawan, Rabu (20/4/2016) di desa Sidohasri, Kecamatan Kenduruan, kabupaten Tuban.

Banyak Penerima Raskin Tak Tepat Sasaran

Program Raskin (beras warga miskin) adalah salah satu program penanggulangan kemiskinan dan perlindungan sosial di bidang pangan yang diselenggarakan oleh Pemerintah Pusat berupa bantuan beras bersubsidi kepada rumah tangga berpendapatan rendah (rumah tangga miskin dan rentan miskin).

Di Tuban, Ada Dua Masalah Lahan

Tanah memang sering menjadi masalah yang serius bagi masyarakat kecil, apalagi jika harus berurusan dengan pemilik modal atau pengusaha. Bahkan, klaim pun sering dilakukan untuk mendapatkan status hak milik atas tanah yang justru bukan miliknya. Seperti di Tuban misalnya, ada dua laporan sengketa lahan yang dilaporkan ke Kantor Pertanahan Tuban.

Sambut Hari Kartini

Siswa-Siswi Nurul Anwar Parade Pakai Busana Adat Jawa

Dalam rangka sambut Hari Kartini, ratusan siswa-siswi Yayasan Perguruan Islam Nurul Anwar (YAPINA) Desa Pakel, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban parade atau pawai di jalan dengan berbusana adat Jawa, Rabu (20/4/2016).

Selain Jatirogo, Bancar dan Soko Rencana Dibangun RS

Sering terjadinya Overload (ludakan pasien) pada RSUD Dr.R.Koesma Tuban membuat Pemkab harus mencarikan solusi agar tidak terjadi kejadian serupa. Bahkan, selain membuatkan Rumah Skit tipe D pada tahun 2017 mendatang, dua kecamatan juga diproyeksikan akan berdiri rumah sakit (RS).