Skip to main content

Category : Tag: Harga


Beri Penghargaan Desa, Pemkab Tuban Adakan Desa Award

Pemerintah Kabupaten Tuban melakukan Desa Award dan Bursa Inovasi Desa (BID) di tahun 2018. Hal itu dilakukan untuk memberikan penghargaan terhadap pelaksanaan program-program pembangunan desa dan untuk meningkatkan kegiatan pemberdayaan masyarakat.

Harga Telur Stabil, Jahe dan Lengkuas Melonjak Drastis

Beberapa minggu terakhir harga kebutuhan pokok seperti telur, cabai, bawang merah, bawang putih di Pasar Baru Tuban stabil. Bahkan, para pedagang mengaku harga kebutuhan pokok tersebut cenderung menurun jika dibandingkan dengan harga sebelumnya.

Tiga Program Pengembangan Masyarakat EMCL di Tuban-Bojonegoro Raih Penghargaan

Corporate Forum for Community Development (CFCD) yang bekerjasama dengan Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) RI menganugerahi penghargaan emas bagi tiga program pengembangan masyarakat yang digulirkan ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) di Kabupaten Bojonegoro dan Kabupaten Tuban. Ketiganya adalah Program Pendidikan Holistik Berbasis Karakter Semai Benih Bangsa, Program Akses Finansial bagi Perempuan Pelaku Usaha Kecil, dan Program Pengelolaan Sampah dan Sanitasi Lingkungan Berbasis Masyarakat di Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban. Program-program tersebut dinilai baik dalam aspek perubahan positif di masyarakat, peran aktif warga dalam program, dan keberlanjutan program pasca pendampingan.

Pasca Idul Adha, Harga Sapi Kembali Normal

Pasca Hari Raya Idul Adha 1439 Hijriyah, Rabu (22/8/2018) kemarin, harga hewan sapi di Pasar Hewan Tuban kembali normal, Minggu (26/8/2018).

Harga Garam di Tingkat Petani Anjlok

Beberapa minggu terakhir ini harga garam di tingkat petani yang ada di Kabupaten Tuban terus menurun. Harga tersebut menurun lantaran produksi garam melimpah karena memasuki musim panen.

Idul Adha, Harga Daging Ayam Malah Naik

Meski masih momen Hari Raya Idul Adha dengan banyaknya daging kambing dan sapi yang ada di masyarakat, ternyata harga daging ayam potong di pasaran malah naik.