Skip to main content

Category : Tag: Harga


Harga Gula dan Tepung Terigu Mengalami Kenaikan di Tuban

Harga sembako dan kebutuhan pangan memang selalu naik turun setiap waktu. Saat ini pemerintah telah mengeluarkan kebijakan minyak goreng satu harga untuk membantu pemenuhan kebutuhan masyarakat dengan harga terjangkau, setelah sebelumnya harga minyak goreng melambung tinggi. Namun bahan pangan yang lain juga masih banyak yang mengalami kenaikan.

Kebijakan Minyak Goreng Satu Harga, Masyarakat Masih Panic Buying

Tingginya harga minyak goreng belakangan menjadikan pemerintah menetapkan kebijakan satu harga yakni setara dengan Rp 14.000 per liternya. Upaya tersebut dimaksudkan agar kebetuhan pangan masyarakat dapat terpenuhi dengan harga terjangkau.

10 Merk Minyak Goreng Harga Rp14.000 per Liter di Tuban

Bagi konsumen di Kabupaten Tuban yang masih melakukan panic buying atau membeli minyak goreng berlebih untuk segera berhenti. Perlu diketahui, ada 10 merk minyak goreng yang harganya Rp14.000 per liternya dan ketersediaannya cukup selama enam bulan ke depan.

BAZNAS Tuban Raih Penghargaan Nasional

Kerja keras dan program bagus yang dilakukan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Tuban, Jawa Timur mendapat apresiasi bagus.