Skip to main content

Category : Tag: Asi


Kemenag Ganti Dua Kepala Madrasah Negeri di Tuban

Dua kepala madrasah negeri di lingkungan kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban diganti. Keduanya adalah Kepala Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Tuban dan Kepala Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 2 Tuban.

Spesifikasi dan Harga Mobil Datsun Go yang Hanyut di Sungai Tuban

Sebuah mobil berwarna hitam jenis Datsun Go bernopol L 1091 ZC terperosok dan hanyut di sungai di Kabupaten Tuban. Di dalamnya terdapat dua penumpang yang terjebak dan saat ini masih hilang dan dalam pencarian petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tuban, Minggu (2/4/2023).

Legasi PLN Nusantarawa Power di Tuban: Rumah dan Lapangan Berbahan FABA

Bersinergi bersama TNI, PT PLN Nusantara Power meresmikan rumah dan lapangan Fly Ash - Bottom Ash (FABA) atau sisa pembakaran batu bara di Kabupaten Tuban, Rabu (29/3/2023) sore. Lapangan FABA tersebut berlokasi di Koramil Jenu, sedangkan rumah FABA berada di Desa Wadung, Kecamatan Jenu.