Perpustakaan Kabupaten Tuban Miliki 56.146 Bahan Pustaka
Koleksi bahan pustaka Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Tuban menyimpan 56.146 eksemplar buku.
Koleksi bahan pustaka Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Tuban menyimpan 56.146 eksemplar buku.
Minat membaca masyarakat Tuban masuk kategori rendah. Bagimana tidak, satu persen dari jumlah keseluruhan penduduk Tuban baru tercatat sebagai anggota aktif perpustakaan umum daerah.
Pengjunjung Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Tubab tercatat pada akhir tahun 2015 terdapat 48.589 kunjungan.
Tingkat pengunjung Perpustakaan Umum Kabupaten Tuban pada bulan ramadan kali ini mengalami peningkatan di banding bulan biasa. Sebagian masyarakat mengisi waktu mengunggu buka puasa dengan berkunjung ke perpustakaan.
Kecelakaan terjadi di jalan raya Bojonegoro-Jatirogo melibatkan dua motor, tepatnya Dusun Ngijo, Desa Jatiklabang, Kecamatan Jatirogo, Tuban. Satu orang tewas dan seorang lainnya luka parah.
Pemerintah Kabupaten Tuban sudah menyiapkan 2.000 buku untuk perpustakaan Jenu yang baru akan dibuka usai lebaran nanti. Buku-buku tersebut untuk awal perpustakaan tingkat kecamatan tersebut dan akan terus bertambah.
Pemerintah Kabupaten Tuban akan membuka perpustakaan umum baru di Kecamatan Jenu. Rencananya pembukaan akan dilakukan selepas hari raya Idul Fitri.
Beberapa hari lagi Umat Muslim di berbagai belahan bumi merayakan Hari Raya Idul Fitri 1437 Hijriyyah, sebagaimana di negara Indonesia. Hari Raya Idul Fitri ini merupakan salah satu momen special, dan bagian dari Hari Libur Nasional. Demikian halnya dengan Perpustakaan Umum Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban melaksanakan cuti bersama.
Bulan Puasa ternyata tidak mengurangi minat baca masyarakat Jatirogo untuk mengunjungi perpustakaan umum. Dari data pengunjung selama puasa ini justru meningkat dibanding hari biasa.
Mulai hari ini, Jumat (01/7/2016), kendaraan besar dan angkutan berat dilarang melintas di Jalur Pantura, Kabupaten Tuban. Karena, mulai H-5 sampai H+3 lebaran nanti, jalur Pantura hanya diperuntukkan untuk kepentingan arus mudik dan arus balik.