Skip to main content

Category : Tag: Wa


Warga Bate Usulkan Program Prioritas Lewat Musrenbangdes

Warga Desa Bate, Kecamatan Bangilan mengusulkan prioritas program kerja tahunan pada Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (Musrenbangdes). Mereka berharap berbagai program kerja yang telah diwacanakan menjadi perhatian serius Pemerintah Desa (Pemdes) beserta Tim Pengelola Kegiatan (TPK) untuk direalisasikan.

M.Farid Fahruddin, Juara Tilawah dalam MTQ XXVII Tuban 2016

Bercita-cita Jadi Hafid dan Qori Internasional

Penguasaan tiga aspek jadi modal dasar M.Farid Fahruddin menjadi pemenang cabang Tilawah dalam Musabaqoh Tilawatil Qur'an (MTQ) XXVII Kabupaten Tuban 2016 beberapa waktu lalu. Aspek Tajwid, aspek fashohah dan adab, serta aspek irama dan suara, memiliki peran penting untuk menentukan nilai akhir lomba MTQ yang diikutinya.

Warga Selogabus Kerja Bakti Bersihkan Sendang

Warga dan pemuda Dusun Sawahan, Desa Selogabus, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban Kerja Bakti membersihkan Sendang Kere yang berada di desa setempat, Minggu (25/9/2016).

Tambang Pasir Boleh Asal Manual

Penambangan pasir yang dilakukan di sepanjang sungai bengawan solo secara manual diperbolehkan. Melalui perwakilan Balai Besar Bengawan Solo (BBWS) mengatakan hal demikian harus ditaati demi kebaikan bersama.

Rawan Banjir, Pemkab Agendakan Bersih Sungai Bengawan Solo

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban melalui perpanjangan tangan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) akan melakukan pembersihan bantaran sungai bengawan solo tepatnya di Desa Simorejo, Kecamatan Widang.

Heboh, Warga Margomulyo Punya Kambing Bertanduk Lima

Pada umumnya hewan mempunyai dua tanduk termasuk kambing. Tapi berbeda dengan Kambing (Gibas) milik salah satu warga Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban yang memiliki lima tanduk di kepalanya. Hal tersebut tentu menarik perhatian warga setempat untuk melihat langsung hewan langka itu.

Masalah Kompensasi JOB PPEJ

Lagi, Warga Rahayu dan JOB PPEJ Gelar Pertemuan

Pertemuan tatap muka antara warga Desa Rahayu, Kecamatan Soko dan pihak Joint Operating Body Pertamina – Petrochina East Java (JOB PPEJ) kembali digelar, Selasa (20/9/2016).

Desa Mulyorejo, Kecamatan Singgahan Bagian 1 (Corak Bumi Wali Bagian 15)

Desa Mulyorejo Jadi Percontohan Budidaya Jeruk

Menanam buah jeruk, belum begitu populer bagi sebagian besar petani di wilayah Kabupaten Tuban. Itu karena menanam jeruk selalu identik di wilayah pegunungan nan sejuk seperti di Malang. Petani Desa Mulyorejo, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, menepis anggapan tersebut dan mulai berhasil mengembangkan pertanian jeruk di desa mereka.