Jembatan Tuwiwiyan Mulai Dibangun, Begini Tanggapan Warga
Jembatan utama menuju Dusun Tuwiwiyan, Desa Kumpulrejo, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, yang ambruk pada Mei 2016, kini mulai dibangun, Senin (2/7/2018).
Jembatan utama menuju Dusun Tuwiwiyan, Desa Kumpulrejo, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, yang ambruk pada Mei 2016, kini mulai dibangun, Senin (2/7/2018).
Semarak gema Ramadan di wilayah Kecamatan Plumpang, dirayakan dengan diadakannya Festival Tongklek yang dimeriahkan sejumlah grup tongklek dari 3 kabupaten, meliputi Kabupaten Tuban, Bojonegoro, dan Lamongan.
Dalam acara buka puasa ceria yang diselenggarakan oleh Yatim Mandiri Kabupaten Tuban bersama IPNU, dan jajaran Forpimcam Plumpang, Camat Plumpang, Saefiyudin, juga memberikan pesan kepada para anak yatim agar selalu semangat menjalani kehidupan.
Demi mengaktifkan kembali suasana wisata taman Jaka Tarub yang berada di bawah kaki perbukitan di Desa Sumberagung, Kecamatan Plumpang, sejumlah pemuda dari Karang Taruna (Kartar) Bhakti Praja desa setempat telah mempersiapkan berbagai program penunjang.
‎Hujan yang turun dua hari belakangan ini, pada pagi dan sore hari di sebagian wilayah Kabupaten Tuban tengah dimanfaatkan oleh para petani. Pasalnya, banyak asumsi yang beredar di kalangan petani bahwa awal bulan April merupakan awal masuknya musim kemarau.
Dalam rangka memperingati Hari Lahir Nahdlatul Ulama (NU) yang ke-92, Majlis Wilayah Cabang (MWC) Nahdlatul Ulama (NU) Kecamatan Plumpang menggelar serangkaian acara yang dilaksanakan kemarin Rabu (18/4/2018).
Warga di Desa Kepohagung Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban, ingin mengembangkan potensi wisata goa unik di wilayah setempat. Goa yang diberi nama Goa Gede itu, menyimpan potensi wisata yang cukup besar.
Dalam rangka menyemarakkan kembali kegiatan Karang Taruna (Kartar) pada tahun 2018, karang taruna Kecamatan Plumpang menggelar Rapat Kerja (Raker) tahun 2018 serta Pembinaan yang dilakuakn oleh camat yang baru dilantik, Rabu (4/4/2018).
Memasuki pekan ke tiga pada Maret 2018 ini, beberapa titik lahan pertanian di Tuban selatan nampak diwarnai senyum sumringah para petani yang melakukan panen raya.
Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) SMA sebentar lagi akan dilaksanakan serentak di seluruh Indonesia. UNBK SMA dilaksanakan Senin hingga Kamis bulan depan (9-12/4/2018).