Skip to main content

Category : Tag: Ti


Puting Beliung Terjang 11 Rumah di Bentengrowo

Angin puting beliung yang terjadi di Dusun Bentengrowo, Desa Sumberejo, Kecamatan Rengel menerjang 11 rumah, Selasa (15/12/2015). Diperkirakan hujan deras yang terjadi pada pukul 14.30 kemudian disusul angin ribut.

Antisipasi Pohon Tumbang, Dinas PU Lakukan Penebangan

Dalam rangka mengantisipasi pohon tumbang pada musim hujan yang datang akhir-akhir ini mengguyur Kabupaten Tuban, membuat Kepala Bidang Kebersihan dan Pertamanan di Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Tuban, melakukan langkah efektif agar masyarakat sebagai pengguna jalan bisa terhindar dari bahaya yang suatu saat akan mengancam keselamatan mereka.

Antisipasi Pohon Roboh, DPU Lakukan Penertiban

Untuk mengantisipasi pohon roboh saat musim hujan yang datang akhir-akhir ini, Kepala Bidang Kebersihan dan Pertamanan di Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten (DPU) Tuban melakukan pemotongan ranting dan penebangan pohon. Hal ini sebagai langkah efektif agar masyarakat sebagai pengguna jalan bisa terhindar dari bahaya tertimpa pohon yang suatu saat akan mengancam keselamatan mereka.

Penghujan, Produksi Batik Gedog Menurun 50 Persen

Usaha batik gedog tulis yang berada di Desa Jarorejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban saat ini mengalami penurunan produksi. Hal ini terjadi karena musim penghujan tiba.

Tersambar Petir Saat Berteduh

Suprih: Petir Menyambar, Dua Orang Terpental

Suprih (44), saksi mata tersambarnya petir dua warga Dusun Lengki, Desa Pakel, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, mengaku sangat dekat dengan lokasi kejadian.

Angka Golput Tinggi

Anggaran Hampir 1 Miliar, Sosialisasi Dinilai Tak Maksimal

Angka golongan putih (Golput), menurut data sementara dari Komite Independen Pemantau Pemilu (KIPP) Tuban mencapai 57 persen. Rendahnya partisipasi masyarakat, dinilai tidak sebanding dengan tingginya anggaran yang dipergunakan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten (KPUK) Tuban untuk sosialisasi.

Ada Pilkada, Peringatan Hari Anti Korupsi Mundur Satu Hari

Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak yang digelar sejumlah Kabupaten/kota di seluruh Indonesia pada Rabu (9/12/2015) berimbas pada peringatan Hari Anti Korupsi yang semestinya jatuh di tanggal yang sama.

Pilkada Tuban 2015

Libur Pilkada, Pengunjung Bektiharjo Melonjak

Sesuai Keputusan Menteri RI Nomor 25 Tahun 2015, Pemerintah Pusat (PP) menetapkan 9 Desember 2015 sebagai hari Libur Nasional. Hari libur dalam rangka Pilkada Serentak itu membuat pengunjung wisata di Pemandian Bektiharjo, Desa Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban meningkat secara signifikan, Rabu (9/12/2015).

Panitia TPS Perempuan Sebagai Edukasi Berorganisasi

Ada pemandangan yang berbeda di TPS 03 Dusun Krajan, Desa Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Rabu(9/12/2015). Pasalnya seluruh panitia Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara(KPPS) di TPS tersebut seluruhnya adalah perempuan.