Skip to main content

Category : Tag: Se


7.015 Pekerja Seni Bisa Beraktifitas Lagi 24 Juli

Kegalauan gabungan komunitas pekerja seni di Kabupaten Tuban selama empat bulan terakhir mendapat angin segar. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban, Miyadi menjanjikan 7.015 pekerja seni bisa beraktifitas lagi mulai 24 Juli atau tanggal 1 Idul Adha.

Pesan Direktur Utama Pertamina EP pada MWT di PEP Asset 4 Poleng Field

Meski di tengah pandemi global covid-19, aktifitas operasi PT Pertamina EP, anak perusahaan PT Pertamina (Prsero) selaku Kontraktor Kontrak Kerja Sama di bawah pengawasan SKK Migas terus berlanjut. Demikian pula dengan komitmen manajemen terhadap penerapan budaya HSSE dalam kegiatan operasi di lapangan, tetap dilakukan monitoring melalui kegiatan management walkthrough (MWT).

Banyak Kehamilan Terjadi di Tengah Pandemi, Apa Kata Dokter?

Moms, seringkah Anda mendengar berita kehamilan dari teman atau kerabat di tengah masa pandemi ini? Atau justru Anda sendiri yang mengalaminya? Hahaha... kehamilan di tengah pandemi memang jadi salah satu hal yang tengah ramai dibicarakan kini.

Bupati Yakin Sekdes Cepokorejo Bakal Masuk Bui

Bupati Tuban, Fathul Huda telah menurunkan tim audit inspektorat untuk mengumpulkan fakta dugaan penyelewengan program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) sejak 2018 di Desa Cepokorejo, Kecamatan Palang.