Skip to main content

Category : Tag: Sak


Rusak Parah, Warga Tambal Jalan Jatirogo-Bancar

Sebuah pemandangan tak biasa ditontonkan dua warga di jalan poros Kecamatan Jatirogo-Bancar. Sejak pagi, dua orang tersebut tampak sibuk menata batu bercampur pasir dan tanah di lubang jalan yang rusak beberapa bulan terakhir ini.

Arti Nyalakan Lilin Bagi Umat Konghucu

Lilin memilki arti penting bagi umat Konghucu. Seperti yang dapat dijumpai di lokasi sembahyang Tempat Ibadah Tri Dharma (TITD) Kwan Sing Bio (KSB) yang terletak di jalan RE. Martadinata Tuban.

Umat Budha Tuban Harap Jaga Keutuhan Negara

Sekitar 100 orang Umat Budha di Kabupaten Tuban telah melaksanakan Sembahyang dalam rangka Hari Raya Tri Suci Waisak 2561. Sembahyang dilakukan di dua tempat secara bergantian. Pertama di Klenteng Makcocu lintiong, selanjutnya di Klenteng Kwan Sing Bio Tuban, Kamis (11/5/2017).

Jalan Rusak Parah, Dinas Mengaku Tahun ini Diperbaiki

Akses jalan alternatif yang menghubungkan Kecamatan Bangilan dengan Kecamatan Tambakboyo dan Kerek, Kabupaten Tuban rusak parah. Sejumlah kerusakan parah terpantau di beberapa titik jalur Banjarworo - Kumpulrejo.

Hari Raya Waisak

Tri Suci Waisak dan Tiga Peristiwa Suci Buddha Gautama

 Setiap tahun, ribuan umat Buddha merayakan hari besar mereka, yaitu Hari Raya Waisak. Kendati peringatan tidak sebesar di Candi Borobudur yang notabene tempat ibadat terbesar di Indonesia, sejumlah umat di Kabupaten Tuban turut ambil dalam prosesi peringatan Tri Suci Waisak di Tempat Ibadah Tri Dharma (TITD) Kwan Sing Bio Tuban, Kamis (11/5/2017).

Menggelitik, Ini Aksi Warga Terhadap Jalan Rusak Parah

Jalan penghubung antara Desa Pucangan dengan Desa Pakel Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, kini kondisinya semakin rusak parah. Tak pelak jalan sepanjang satu kilometer itu banyak lubang bertebaran di beberapa titik, dan dikeluhkan warga.

Isra' Mi'raj, Saka Wirakartika Bangilan Gelar Ngaji Kebangsaan

Satuan Karya Pramuka (Saka) Wirakartika Kecamatan Bangilan, melaksanakan peringatan Isra' Mi'raj 1438 H di Markas Komando Rayon Militer (Koramil) 0811/10 Bangilan, Rabu (26/4/2017). Kegiatan yang digelar bertajuk "Ngaji Kebangsaan" tersebut berjalan penuh khidmat.

Mengapa Kita Sebaiknya Tidak Mengantongi Dompet di Saku Belakang?

Hampir setiap pria memiliki dompet. Banyak di antaranya bahkan memiliki sejak masih SMA. Dan karena kebiasaan, selama bertahun-tahun kita mengantongi dompet kita di saku belakang. Baik saat kita menyupir, naik motor, duduk di kereta, di kantor, dompet itu berada di tempat yang sama.