Skip to main content

Category : Tag: Pu


Inspirasi Sehat ala Kampus Ungu

Puasa yang Menyehatkan Komunikasi Psikososial

Bulan Ramadan selama ini selalu dinanti oleh umat muslim. Sebab, saat itu dianggap sebagai bulan yang penuh berkah dan rahmah. Semua umat muslim yang sehat dan sudah akil baligh diwajibkan untuk berpuasa sebulan penuh. Meskipun untuk sebagian orang ibadah puasa cukup berat, tetapi terdapat keistimewaan untuk mendapatkan hikmah dari Allah berupa kebahagian, pahala berlipat, dan bahkan suatu mukjizat dalam kesehatan. Tidak hanya itu saja, komunikasi dengan Sang Pencipta, Allah SAW bertambah baik ketika berpuasa.

45 Unit MCK Dibangun Sejak 2012

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban mengaku sudah membangun 45 sarana Mandi Cuci Kakus (MCK) sejak tahun 2012. Pembangunan sarana itu dilakukan melalui Dinas Pekerjaan Umum (PU) Tuban, dengan menyasar sejumlah desa yang membutuhkan.  

Pertengahan Puasa, Pedagang Buah Sepi Pembeli

Memasuki pertengahan bulan puasa, pedagang buah yang berada di Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban mengeluhkan sepinya pembeli. Perbandingannya memasuki pertengahan bulan puasa saat ini adalah sama dengan hari-hari sebelum bulan puasa, sehingga menyebabkan banyak para pedagang buah yang buka pada awal bulan puasa namun memasuki pertenghan kali ini tidak berjualan lagi.

Inspirasi Sehat ala Kampus Ungu

Ginjal Sehat, Buat Semangat Berpuasa

Banyak manfaat ternyata yang bisa diperoleh saat umat Muslim menjalankan ibadah puasa. Apalagi ketika bulan Ramadan. Sebab, puasa sering dikaitkan dengan proses detoksifikasi atau pengeluaran zat sisa/racun dari dalam tubuh. Apalagi jika dilakukan selama satu bulan penuh, tentu akan sangat baik bagi kesehatan tubuh. Di bulan penuh berkah, umat Muslim yang sudah cukup umur dan mampu dituntut menjalankan puasa dari mulai fajar sampai terbenamnya matahari dikala senja. 

BPD Kumpulrejo Minta TGE Lebih Memperhatikan Warga

Badan Permusyawaratan Desa (BPD), Desa Kumpulrejo, Kecamatan Bangilan, Idhar, meminta perusahaan eksploitasi minyak yang dilakukan PT Tawun Gegunung Energi (TGE) KSO pertamina, lebih peduli terhadap desa di sekitar eksploitasi. Karena banyak masyarakat yang melaporkan keluhan agar nantinya dana Corporate Social Responsibility (CSR) dari perusahaan sampai ke desa.<br />&nbsp;

Inspirasi Sehat ala Kampus Ungu

Puasa Sehat Bagi Penderita Maag

<div>Puasa adalah ibadah yang diwajibkan dalam Islam dan mempunyai nilai tersendiri karena pahalanya ditentukan oleh Allah SWT. Dalam ajaran Islam, terdapat dua jenis puasa, yakni yang sunah dan wajib. Untuk puasa Ramadan tergolong wajib bagi Muslim yang telah cukup umur dan tidak berhalangan tetap. Walaupun tergolong wajib, namun banyak orang saat melaksanakan takut karena berbagai alasan, salah satunya sakit maag.</div> &nbsp;

Raperda Retribusi Rumah Potong Hewan di Tuban

Dua Rumah Potong Disfungsi, Pemkab Perlu Lakukan Revitalisasi

Keberadaan Rumah Potong Hewan (RPH) di Kabupaten Tuban belum sepenuhnya optimal. Pasalnya, diketahui empat titik RPH di Tuban dua diantaranya mengalami disfungsi atau tidak lagi beroperasi dan perlu dilakukan revitalisasi.

Puting Beliung Intai Pesisir Tuban

Angin puting beliung berpeluang terjadi di sepanjang wilayah pesisir Kabupaten Tuban. Sebagai dampak angin kencang dan gelombang tinggi yang terjadi di perairan laut utara.

Inspirasi Sehat ala Kampus Ungu

Menyusui yang Tetep Bisa Puasa

Ramadan merupakan bulan yang dinanti-nanti, khususnya bagi umat Muslim. Sebab, di Bulan Ramadan seluruh umat menjalankan puasa. Namun, ada 4 golongan yang mendapat keringanan, mulai orang sakit, musafir, orang yang sangat tua dan pekerja berat, serta ibu hamil dan menyusui.

Jejak Spiritual di Bumi Wali

Kisah Perjalanan Wali Punjul, Santri Sunan Bonang

Kabupaten Tuban memang tepat bila mendapat sebutan Bumi Wali, sebab hampir di setiap pelosok Kecamatan di kabupaten Tuban ada peninggalan sejarah penyebaran agama Islam yang dilakukan kekasih Allah (Wali). Salah satu objek peninggalan sejarah perkembangan Islam di bumi wali,&nbsp; yang cukup pontensial adalah makam Wali Punjul. Makam terletak di Desa Ngepon, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban. Sebuah peninggalan bersejarah yang perlu dilestarikan eksistensinya sehubungan dengan awal masuknya agama Islam ke tanah Jawa dengan Wali Songo-nya.<br />&nbsp;