Pemain Kunci Pulih, Persatu Tuban Optimis 3 Poin Lawan Madiun Putra
Satu pemain kunci sudah mulai pulih dari cedera. Pelatih Persatu Tuban, Adi Setiawan berharap bisa mengamankan 3 poin melawan Madiun Putra, Selasa (12/12/2023).
Satu pemain kunci sudah mulai pulih dari cedera. Pelatih Persatu Tuban, Adi Setiawan berharap bisa mengamankan 3 poin melawan Madiun Putra, Selasa (12/12/2023).
Ketua Umum PSSI Erick Thohir menugaskan dua wasit asal Jepang untuk memimpin pertandingan pekan ke-22 BRI Liga 1 2023/2024. Keduanya ditugaskan PSSI untuk menjadi contoh bagi wasit-wasit lokal.
blokTuban.com - Dua kali kekalahan Persatu di penyisihan Grup N Liga 3 PSSI Jatim 2023 membuatnya harus lebih ngotot memuncaki klasemen. Dengan hasil tiga kali laga, laskar Ronggolawe dipaksa gigit jari di posisi ketiga klasemen kompetisi kasta tiga sepakbola tanah air musim ini.
Klub Arek Suroboyo dan PSBI Blitar resmi mendapat hukuman dari PSSI di Liga 3 Kapal Api PSSI Jatim, Jumat (8/12/2023). Kedua klub tersebut membuat kesalahan dan harus menerima sanksi dan hukuman dari komisi disiplin.
Persatu Tuban harus menelan kekalahan di Laga perdana Liga 3 Kapal Api PSSI Jawa Timur (Jatim) hari ini, Selasa (5/12/2023). Gawang Laskar Ronggolawe dibobol Madiun Putra pada menit ke 10.
Menyadari persiapan yang mepet, Head Coach Persatu Tuban Adi Putra Setiawan menarget Persatu Tuban bisa lolos grup N kompetisi Liga 3 2023/2024, Selasa (5/12/20023).
Tim Persatu Tuban sudah dilaunching pada Minggu (3/12) di Pendopo Krida Manunggal Tuban. Para suporter fanatik turut memeriahkan launching tim berjuluk Laskar Ronggolawe tersebut.
Setelah melewati berbagai dinamika, akhirnya tim Persatu Tuban resmi di launching di Pendopo Kridha Manunggal Tuban, Minggu (3/12/2023) sekitar pukul 19.00 Wib.
Akan ada hal baru di tubuh Persatu Tuban, dalam kompetisi Liga 3 Kapal Api Persatuan Sepak Bola Indonesia (PSSI) Jawa Timur (Jatim) 2023.
Laga antara tuan rumah Filipina melawan Indonesia ini akan terjadi hari Selasa tanggal 21 November 2023, di Stadion Rizal Memorial, Manila pukul 19.00 waktu setempat atau pukul 18.00 WIB.