Harga Garam di Tingkat Petani Anjlok
Beberapa minggu terakhir ini harga garam di tingkat petani yang ada di Kabupaten Tuban terus menurun. Harga tersebut menurun lantaran produksi garam melimpah karena memasuki musim panen.
Beberapa minggu terakhir ini harga garam di tingkat petani yang ada di Kabupaten Tuban terus menurun. Harga tersebut menurun lantaran produksi garam melimpah karena memasuki musim panen.
Berbicara tentang sektor pertanian tanaman padi, lahan persawahan Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, juga termasuk wilayah mayoritas penghasil padi dengan kualitas yang bagus. Namun begitu, pada saat kemarau begini, para petani terus merasakan pasokan air yang kian menipis, sehingga mempengaruhi kapasitas tanam padi.
Yayasan Pecinta Alam Acarina Indonesia (YPAAI) menanggapi positif terkait penutupan goa di Desa Jadi, Kecamatan Semanding, Tuban yang sempat viral di Media Sosial (Messos). Pihaknya mengapresiasi kesigapan dari Aparat Kepolisian, Dinas Pariwisata dan Forkopimcam setempat serta masyarakat yang segera mensterilkan kawasan goa dengan police line.
Meskipun menghadapi musim kemarau, sebagian petani di beberapa wilayah Kecamatan Kabupaten Tuban masih bisa melakukan panen raya padi secara lancar. Salah satunya para warga petani di Desa Mlangi, Kecamatan Widang.
Meskipun beberapa waktu lalu telah panen, para petani yang berada di sekitaran lahan hutan atau persil Desa Gesikan, Kecamatan Grabagan rupanya belum menyetor membayar pajak lahan yang sebelumnya telah ditentukan lewat sistem kerjasama.
Lahan pertanian area hutan yang terpampang di Kecamatan Grabagan menjadi salah satu sandaran hidup untuk mencukupi kebutuhan masyarakat. Sistem kerjasama antara warga penduduk sekitar hutan dan pengelola Perhutani menjadi kunci dari hubungan kesejahteraan petani setempat.
Proses panen padi pertama setelah 2 tahun belakangan mengalami gagal panen di Desa Kenongosari, Kecamatan Soko diselingi dengan hal yang mengganjal oleh petani setempat.
<em>'Mohon maaf! Yang lewat ‎sini diharap bayar untuk pembangunan jalan ini</em>'. Begitulah sedikit catatan harap warga petani yang dituangkan dalam selembar papan triplek usang, di sebuah jalan buntu menuju persawahan Dusun Pancur, Desa Minohorejo, Kecamatan Widang.
Melimpahnya hasil tanam buah-buahan, seperti semangka, melon, dan blewah di desa-desa wilayah Kecamatan Plumpang beberapa waktu lalu, membuat para petani bersemangat tanam buah lagi.
Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Timur (Jatim) beserta wakilnya tinggal hitungan jam lagi. Berbagai seruan dan imbauan dari tingkat daerah sampai lingkup kecil masyarakat telah dilakukan lewat berbagai cara dan media.