Skip to main content

Category : Tag: On


Penjualan Pakan Ikan di Goa Ngerong Laris

Hal unik yang dimiliki obyek wisata Goa Ngerong adalah makhluk penghuni yang dikeramatkan hingga kini. Seperti ikan tawis, ikan lele dan kura-kura.

Libur Panjang, Sendang Beron Obyek Renang Gratis

Libur panjang di akhir pekan saat ini, banyak obyek wisata diserbu masyarakat untuk mengisi liburan. Tidak terkecuali Sendang Beron yang berlokasi di Desa, Kecamatan Rengel.

Federasi Olahraga Karate do Indonesia

KONI Apresiasi Forki Adakan Kejuaraan Karate

Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Tuban mengapresiasi atas langkah Federasi Olahraga Karate do Indonesia (Forki) Tuban yang menyelenggarakan Kejuaraan Karate se-Kabupaten Tuban.

BKPH Mulyoagung Realisasikan 653.691 Jati untuk KPH Parengan

Musim penghujan telah tiba, saatnya musim tanam bagi Perhutani untuk menjadikan hutan lestari dan asri. Begitupula yang telah dilakukan oleh Badan Kesatuan Pemangku Hutan (BKPH) Mulyoagung Singgahan, yang ikut wilayah Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Parengan. Tahun 2015 ini total persemaian yang sudah ditanam oleh KPH Parengan adalah 653.691 bibit pohon jati, ini semua diperoleh dar BKPH Mulyoagung yang berada di Kecamatan Singgahan.

Peduli Sumber Air

Penghijauan untuk Selamatkan Sumber Mata Air

Setelah beberapa sumber mata air yang berada di Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban semakin sedikit, terutama di Desa Maindu. Melihat hal itu Perhutani Resor Pemangkuan Hutan (RPH) Kebonagung, Lembaga Masyarakat Desa Hutan (LMDH), Perempuan Peduli Hutan (PDH) serta Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Peduli Lingkungan melakukan penanaman pohon buah, Sabtu (26/12/2015).

Apa Kabar Bumi Wali?

Penjual Trompet Beralih ke Pinggiran Kota?

Penjualan trompet untuk merayakan tahun baru tahun ini, tampak agak berbeda dibanding dengan penjualan di tahun-tahun sebelumnya.

Warga Boikot PT Semen Indonesia

Warga Gaji Tolak Aktifitas PT.Semen Indonesia

Jumat (25/12/2015) pukul 14.00 WIB pemboikotan warga Desa Gaji, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban terhadap PT. Semen Indonesia (Persero) Tbk, kembali digelar. Kali ini pemboikotan digelar dengan aksi pemasangan spanduk yang intinya berisikan penolakan segala bentuk aktifitas PT Semen Indonesia di tanah Desa Gaji.

Liburan, Omzet Pedagang Mamin Meningkat 50 Persen

Hari libur saat ini membawa berkah bagi para penjual makanan dan minuman (Mamin) di tempat-tempat wisata. Misalnya di Pantai Cemara, Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

Polres Siagakan Personel untuk Pengamanan Natal

Untuk menciptakan suasana kondusif pada perayaan Natal, jajaran Polres Tuban melakukan pengamanan dengan menyiagakan personel di beberapa titik di tempat peribadatan dan tempat rawan kejahatan. Operasi pengamanan Natal ini dilakukan di 12 Gereja di Kota Tuban dan enam titik pos pengamanan dan pos pelayanan (Pospam-Posyan) yang nantinya akan memantau kondisi di lapangan jika terdapat indikasi yang mencurigakan.