176 Hektare Lahan di Kerek Ditanami Singkong
Meski tidak menjadi komoditas tanam utama, para petani di Kecamatan Kerek. selain menanam jagung, juga mampu menghasilkan beberapa ton singkong setiap tahunnya.
Meski tidak menjadi komoditas tanam utama, para petani di Kecamatan Kerek. selain menanam jagung, juga mampu menghasilkan beberapa ton singkong setiap tahunnya.
Guna menunjang peningkatan minat baca pada anak maupun orang dewasa, Perpustakaan Umum Kecamatan Kerek akan menambah koleksi buku.
Akibat musim kemarau basah, sebagian tanaman jagung milik petani di Desa Sumbararum, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban tumbuh kerdil dan tidak bertongkol.
Seorang anggota polisi dikeroyok empat orang yang diduga sebagai preman ketika berada di Jalur Pantai Utara (Pantura) Kabupaten Tuban. Insiden pengeroyokan terjadi, setelah anggota yang bernama AIPTU Pendik, berusaha melerai pengeroyokan yang dilakukan empat orang tersebut kepada seorang pengemudi bus.
Muspika Kecamatan Kerek meresmikan gedung Pusat Pelayanan Kesehatan (Puskesmas) kecamatan setempat, Jumat (29/7/2016). Diharapkan dengan pindahnya pelayanan kesehatan dari gedung yang lama ke gedung yang baru tersebut dapat menunjang pelayanan kesehatan khususnya di Kecamatan Kerek.
Dengan dieresmikanya gedung baru Puskesmas Kerek yang dilakukan oleh Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Tuban dan semua jajaran Muspika Kecamatan Kerek, diharapkan pelayanan kesehatan kepada masyarakat dilakukan dengan hati.
Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Tuban, Syaiful Hadi di ampingi Camat Kerek Rohman Ubaid, meresmikan Gedung baru Puskesmas Kerek, Kabupaten Tuban, Jumat (29/7/2016).
Calon Jemaah Haji (CJH) Kecamatan Montong dan Kerek mengikuti manasik haji pertama, yang diselenggarakan di Kantor Urusan Agama (KUA) Montong, Kabupaten Tuban.
Puluhan Masyarakat Gaji atau yang tergabung dalam Forum Masyarakat Gaji (FMG) menggelar aksi demo di Depan PT. Semen Indonesia Persero, Tbk. Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, Kamis (28/7/2016).
Sering menunda pekerjaan ternyata berdampak buruk pada tubuh. Berawal dari kurang tidur hingga berubah menjadi berbagai masalah kesehatan.