Skip to main content

Category : Tag: Ker


Di Tuban, Ratusan Bikers Deklarasikan Tertib Lalu Lintas

Berkumpulnya ratusan bikers dari berbagai komunitas klub motor di Mapolsek Singgahan, Tuban, Jawa Timur untuk mendeklarasikan tertib berlalu lintas (Lain) dan menekan angka kriminal di jalanan, Kemarin siang (18/8/2016). Deklarasi tersebut dimotori jajaran Polsek singgahan yang digelar dalam rangka Silaturahmi Komunitas Tiada Batas.

Wartawan Medan Dianiaya

Jurnalis Tuban Gelar Aksi Solidaritas

Belasan jurnalis di Kabupaten Tuban menggelar aksi solidaritas atas penganiayaan dua wartawan asal medan oleh sejumlah oknum Tentara Nasional Indonesia (TNI) AU, Selasa (16/8/2016).

168 Kelompok Gerak jalan, Hibur Masyarakat Kerek

Muspika Kerek berangkatkan 168 kelompok lomba Gerak Jalan dari tingkat SD/Sederajat dan SMP/Sederajat yang diselenggarakan Sabtu (14/8/2016) di Lapangan Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban.

Pemdes Sadang Turut Kembangkan Keripik Singkong

Desa Sadang, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban, Jawa Timur mulai kembangkan industri rumahan makanan ringan berbahan dasar biji-bijian dan umbi-umbian. Hal itu disampaiakn Kepala Desa Sadang, Suci Arini saat ditemui blokTuban.com di kantornya, Rabu (10/8/2016).

Sinergitas Kerukunan Umat Beragama, Ciptakan Kondusifitas Daerah

Untuk menciptakan kondusifitas di daerah dalam rangka menangkal radikalisme, diperlukan sinergitas antar kerukunan umat beragama. Hal tersebut dilakukan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Tuban, Selasa (9/8/2016) pukul 08.30 WIB.`

Pelantikan Panitia Pilkades Jarorejo

Camat Kerek Beri Pembekalan Kepada Panitia Pilkades

Setelah dilantik oleh Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Jarorejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, Jumat (5/8/2016). Camat Kerek memberikan pembekalan dan pembinaan kepada Panitia Pilkades.

25 Industri Rumahan di Kerek Produksi Batik Gedog

Kecamatan Kerek merupakan kawasan di Kabupaten Tuban yang menjadi sentra kerajinan Batik Gedog. Terhitung sebanyak 25 home industri atau industri rumahan yang memproduksi kerajinan batik gedog berada di kecamatan ini.

Besok, Panitia Pilkades Jarorejo Dilantik

Desa Jarorejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban merupakan salah satu desa yang akan mengikuti atau menyelenggarakan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Kabupaten Tuban.

Kemarau Basah, Pengaruhi Pola Tanam Petani Kerek

Musim kemarau basah yang melanda Kabupaten Tuban saat ini, menjadi pengaruh terhadap pola tanam sebagian petani di Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban. Pasalnya musim kemarau basah ini, banyak para petani yang menanami lahanya. Akan tetapi, tidak semua petani merasa memperoleh hasil yang maksimal atau menguntungkan.