Skip to main content

Category : Tag: Hut


Atasi Kurhala, Polisi Bersama Perhutani Rutin Patroli

Belum lama ini, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya menyatakan persoalan kebakaran hutan dan lahan (karhula) bukan sekedar mematikan api pada daerah yang terbakar. Oleh karena itu, Siti berpesan kepada semua elemen untuk terus menerus rajin dalam bekerja dan mengikuti tentang apa yang terjadi dilapangan serta diharapkan lebih sensitif lagi.

HUT PGRI Ke-72

PGRI Cabang Soko Siapkan Aneka Lomba

Dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) ke-72, PGRI Ranting Soko mengadakan aneka lomba yang diperuntukkan bagi guru-guru yang ada di Kecamatan Soko.

Polsek Jenu Pedamkan Kebakaran Hutan Jati Peteng

Kapolsek Jenu, Ajun Komisaris Polisi (AKP) Elis Suendayati bersama jajaran anggotanya, melakukan upaya pemadaman Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di area Hutan Jati Peteng, Desa Sumurgeneng, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

HUT SI, Lakon Wisanggeni Lahir Jadi Tontonan Warga

Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Semen Indonesia ke 60 diperingati dengan berbagai rangkaian acara. Setelah pekan raya yang melibatkan banyak UKM/UMKM di Tuban, warga juga dihibur dengan pementasan wayang kulit dengan Ki Dalang Sigid Arianto, S. SN, yang diiringi karawitan Sanggar Seni Cakraningrat dari Kabupaten Rembang, Jawa Tengah.

Inilah Pesan Kapolres Saat Pembukaan Turnamen Bola Voli HUT SI

Dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) yang ke-60, Pabrik Gresik PT. Semen Indonesia (Persero) Tbk menggelar Turnamen Bola Voli tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) se-Kabupaten Tuban.

HUT TNI, Koramil Jatirogo Gelar Hiburan Rakyat

Dalam rangka menyemarakkan Hari Ulang Tahun Tentara Nasional Indonesia (HUT TNI) ke-72, Koramil 0811/09 Jatirogo, menggelar malam hiburan rakyat, Selasa (10/10/2017) malam. Kegiatan yang dipusatkan di halaman Koramil itu, sontak menyedot animo masyarakat setempat.

Pengobatan Gratis Jadi Rangkaian Acara HUT TNI ke-72 Kodim Tuban

Komando Distrik Militer (Kodim) 0811 Tuban menggelar acara pengobatan gratis di Desa Genaharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Senin (3/10/2017). Acara yang diselenggarakan dalam rangka HUT TNI ke-72  tersebut dilaksanakan bekerja sama dengan pos kesehatan TNI Tuban dan RSNU Tuban.

Diduga Ulah Orang Iseng, Hutan Terbakar

Diduga karena ulah orang iseng, kawasan hutan di Bagian Kesatuan Pemangku Hutan (BKPH) Kerek, Resort Pemangkuan Hutan (RPH) Sugihan terbakar di petak 30/A di Desa Karanganyar, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

Puncak HUT RI 72, Wayang Kulit Semalam Suntuk di Kecamatan Jatirogo

 Dalang kondang Jatirogo, Tri Bayu Santoso (Tribasa) menampilkan lakon Wahyu Purbasejati pada malam pamungkas HUT RI ke-72 di Kecamatan Jatirogo, Sabtu (3/9/2017) malam. 'Membangun Generasi Muda Gemar dan Cinta Wayang Kulit' menjadi tema resepsi Agustusan semalam suntuk itu.

Pererat Silaturahim, Remas Baiturrohim Kerik Agendakan Jalan Sehat

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-72 Republik Indonesia, Remaja Masjid (Remas) Baiturrohim Dukuh Kerik bekerja sama dengan salah satu perusahaan televisi swasta Jawa Timur akan menggelar jalan sehat tanggal 3 September 2017 nanti.