Skip to main content

Category : Tag: Es


Besok, Pendamping Desa Turun Jalan Di Jakarta

Respon pendamping desa terhadap kebijakan Kementerian Desa (Kemendes) dilakukan dengan unjuk demonstransi. Pendamping desa eks PNPM, yang tergabung di Barisan Nasional Pendamping Daerah (BNPD) berencana menggelar aksi nasional di Jakarta pada Selasa (12/4/2016) besok.

Mengaku Wartawan Peras Kontraktor

Ermansyah Divonis 6 Bulan Penjara

Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Tuban akhirnya memvonis hukuman 6 bulan penjara kepada Ermansyah, asal Kabupaten Jombang. Diketahui, pria ini mengaku sebagai wartawan dan melakukan pemerasan terhadap salah satu kontraktor di rest area Tuban pada Rabu (13/1/2016).

Hadapi Kebijakan Kemendes

Pendamping Desa Serukan Tujuh Pernyataan Sikap

 Barisan Nasional Pendamping Desa (BNPD) yang menolak kebijakan Kementerian Desa (Kemendes) lantaran adanya diskriminasi dan dikotomi atau membeda-medakan. Untuk itu, BNPD menyerukan tujuh pernyataan sikap Kemendes yang dianggap arogan.

Lomba Desa 2016 Akan Tentukan Lima Juara

Lomba Desa 2016 sudah masuk tahap klarifikasi, dimungkinkan pada akhir bulan april ini pemenang ataupun juara dalam lomba desa akan segera diputuskan. Adapun pemenang yang ditentukan dalam lomba desa tahun ini adalah sebanyak lima juara.

Pekan Imunisasi Nasional, Tuban Tembus Target

Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio akan di Kabupaten Tuban berlangsung selama sepuluh hari dari tanggal 8 Maret hingga 18 Maret 2016, waktu tersebut lebih dari tiga hari dibanding pelaksanaan yang ditetapkan nasional yang berakhir hingga 15 maret 2016.

Permen Lomba Desa Berganti

Lomba desa hingga saat ini sudah memasuki tahap klarifikasi, setelah sebelumnya dilakukan pemaparan oleh masing-masing desa peserta lomba. Namun ada yang perlu diketahui, terkait aturan yang digunakan dalam pelaksanaan lomba desa tersebut.

3.500 Warga Hadiri Pesta Rakyat Projo

Hari ini, Minggu (10/4/216) Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Pro Jokowi (Projo) Kabupaten Tuban menggelar pesta rakyat. Acara digelarc di Lapangan Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban.

Puskesmas di Tuban Masih Kekurangan Dokter

Dinas Kesehetan (Dinkes) Kabupaten Tuban mengungkapkan bahwa tahun 2016 ini instansi yang dinaunginya masih membutuhkan banyak tenaga medis dokter. Jumlah yang dibutuhkan adalah sebanyak 14 dokter yang terdiri dari dokter umum dan dokter gigi.

Esai Minggu

Ketika Semua Orang Adalah Jurnalis dan Media

Dulu, ketika media hanyalah cetak, radio dan segelintir televisi, masyarakat tak cepat panik oleh sesuatu yang heboh di media. Maklum, jumlah pembaca media hanya sebagian kecil dari jumlah penduduk Indonesia. Sebagian lain, terutama yang tidak mengonsumsi media, mendapatkan informasi dari warung, gardu, pasar, atau jamaah jamaah pengajian. Sebuah informasi mengalir pelan, tidak tergesa gesa.

Hari Pers Nasional (HPN) di Desa Maindu

3.000 Pohon, Langkah Awal Rencanakan Jadi Kampung Buah

 Pemerintah Desa (Pemdes) Maindu beserta Perhutani Kesatuan Pemangku Hutan (KPH) Tuban dan Komunitas Tuban Edan Trail (TET) mendukung langkah Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tuban untuk menjadikan Desa Maindu sebagai Desa Wisata atau kampung buah.