Awal Tahun, 15 Korban Tewas Karena Laka
Sepanjang awal tahun 2016, tepatnya di bulan Januari kemarin, tak kurang dari 15 korban meninggal dunia setelah terlibat kecelakaan lalu lintas (Laka Lantas), Senin (1/2/2016).
Sepanjang awal tahun 2016, tepatnya di bulan Januari kemarin, tak kurang dari 15 korban meninggal dunia setelah terlibat kecelakaan lalu lintas (Laka Lantas), Senin (1/2/2016).
Awal bulan Februari 2016, diawali dengan kabar duka dari jalur Pantura Tuban. Dua kasus kecelakaan, terjadi hanya dalam hitungan jam dan mengakibatkan dua orang meninggal dunia, Senin (1/2/2016).
Menjadi abdi negara kerap membawa tantangan tersendiri bagi pria kelahiran Ngawi 13 Februari 1977 ini. Selain mendapat pengalaman mengunjungi sebagian besar daratan Indonesia, pula sempat bertugas di tengah pecah konflik pun ia jalani.
Di zaman yang modern ini banyak permainan tradisional anak-anak telah berganti dengan permainan teknologi yang modern. Seperti Gadget dan Playstation (PS) yang kebanyakan mempunyai dampak yang negatif.
Kalangan nelayan yang berada di Kelurahan Karangsari, Kecamatan Tuban mengeluh keberadaan koperasi perikanan, lantaran keberadaannya semestinya dapat memenuhi kebutuhan dan menjadi media pelelangan ikan. Namun tidak demikian kenyataannya.
Kurang dari sehari, terjadi kecelakaan lalu lintas (Laka Lantas) di Kabupaten Tuban, yang berujung pada hilangnya tiga nyawa pengendara.
Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Bulu tak hanya mengutamakan kepentingan nelayan dalam kesehariannya. Sebab, tempat tersebut nantinya akan didesain menjadi sentra bagi masyarakat nelayan dalam kegiatan ekonomi. Hal tersebut bisa dijumpai saat menjelang sore di dekat jalan raya maka akan terlihat bangunan semi permanen yang menjual makanan di wilayah PPI Bulu.
Petugas kepolisian dari Polres Tuban masih melakukan penyelidikan sumber awal adanya informasi hoax jatuhnya helikopter di Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban, beberapa hari lalu.
Kasus penyebaran informasi hoax, yang membuat Ahmad Nahar Sudrajat (23), warga Desa Kedungjambe, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, diperiksa petugas kepolisian menjadi peringatan bagi kita untuk lebih bijak mempergunakan akun di media sosial (Medsos).
Di Kabupaten Tuban, kini sudah mempunyai kebijakan baru terkait dengan adanya penerapan Kartu Nelayan yang diprioritaskan secara khusus untuk Nelayan, sebab dengan identitas di KTP saja tidak cukup.