Unik! Ratusan Warga Tuban Mandi Laut Bareng untuk Tolak Bala dan Jaga Tradisi
Di tengah gempuran modernisasi, masyarakat pesisir utara Kabupaten Tuban tetap teguh menjaga tradisi warisan leluhur yang sarat makna.
Di tengah gempuran modernisasi, masyarakat pesisir utara Kabupaten Tuban tetap teguh menjaga tradisi warisan leluhur yang sarat makna.
Informasi berikut ini tidak ditujukan untuk menginspirasi siapapun melakukan tindakan serupa.
Sebanyak 25 kendaraan mengalami kecelakaan lalu lintas selama arus mudik lebaran Idul Fitri 2025. Catatan Satlantas Polres Tuban dalam operasi Ketupat selama 13 hari terjadi penurunan angka kecelakaan dibanding dengan tahun 2024.
Setelah peluncuran bus "Si Mas Ganteng" Gen 2, Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Lingkungan Hidup dan Perhubungan (DLHP) berencana mematok tarif bagi penumpang umum, Jumat (4/4/2025).
Mudik tahun ini dipastikan lebih nyaman dibanding tahun sebelumnya. Banyak masjid di sepanjang jalur mudik kini menyediakan fasilitas istirahat yang layak bagi pemudik, Minggu (30/3/2025).
Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kabupaten Tuban meluncurkan Posko Mudik 2025 dalam acara yang digelar di Masjid Jami' Nurul Ula, Panyuran, Palang, Tuban. Acara ini dihadiri oleh Ketua PC GP Ansor Tuban, Kaiyi Haji Abdul Muiz, serta ratusan barisan serba guna (Banser) dan pengurus harian PC Ansor.
Kepala Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran (Kasatpol PP dan Damkar) Kabupaten Tuban, Gunadi, mengimbau masyarakat untuk memastikan keamanan rumah sebelum mudik guna mencegah risiko kebakaran, Kamis (27/3/2025).
Mudik jelang Hari Raya Idulfitri menjadi momen yang dinantikan masyarakat Indonesia, termasuk para Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Tuban.
blokTuban.com – ExxonMobil Cepu Limited (EMCL), sebagai operator Lapangan Minyak Banyu Urip di bawah pengawasan SKK Migas, terus menunjukkan kinerja luar biasa dalam mendukung ketahanan energi nasional. Sejak beroperasi penuh, Lapangan Banyu Urip telah memberikan kontribusi signifikan bagi negara, baik dalam bentuk produksi minyak mentah yang stabil maupun dampak ekonomi bagi masyarakat sekitar.
Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Tuban menetapkan 50 titik lokasi pelaksanaan Salat Idul fitri 1 Syawal 1446 Hijriah atau 31 Maret 2025 Masehi di Kabupaten Tuban.