Eks Karyawan Hotel Purnama Tak Terima Pesangon, Disnakerin Tuban Sarankan ke Jalur Hukum
Perselisihan terjadi antara pengelola Hotel Purnama dan eks karyawan, terkait eks karyawan tidak segera diberi pesangon sedangkan hotel sudah laku.
Perselisihan terjadi antara pengelola Hotel Purnama dan eks karyawan, terkait eks karyawan tidak segera diberi pesangon sedangkan hotel sudah laku.
Sejumlah mantan karyawan Hotel Purnama, menggelar aksi damai guna menuntut uang pesangon yang hingga kini tak kunjung dibayarkan oleh pihak manajemen hotel. Aksi tersebut dilakukan di Depan Hotel Purnama yang terletak di Jalan Raya Semarang, Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, dengan pengawalan ketat aparat kepolisian.
Puluhan massa aksi yang tergabung dalam Majelis Pimpinan Cabang Pemuda Pancasila Kabupaten Tuban, gagal bertemu dengan Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky dan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, Miyadi saat menyampaikan aspirasinya karena tidak ada di tempat.
Puluhan masyarakat yang tergabung dalam Majelis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila Kabupaten Tuban, menggeruduk Kantor Pemerintah Kabupaten Tuban serta Kantor Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) Kabupaten Tuban, Selasa (10/1/2023).
Pemerintah Kabupaten Tuban tidak mengindahkan rekomendasi BKN dan KASN, namun Pemkab malah mengundang para ASN terdampak demosi untuk assessment.
Pemilihan umum (pemilu) merupakan suatu sarana demokrasi untuk menuju masyarakat adil, makmur dan sejahtera. Pemilu dilaksanakan untuk memilih wakil-wakilnya yang akan duduk di dewan perwakilan rakyat, dewan perwakilan rakyat daerah, pemimpin/kepala daerah dan presiden/wakil presiden. Demokrasi
Indonesia dikenal sebagai negara demokrasi. Di dalam suatu bangsa, etika politik merupakan salah satu etika yang membentuk kehidupan berbangsa. Etika politik mengkaji tentang tanggung jawab manusia sebagai warga negara sekaligus sebagai manusia.
Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Kabupaten Tuban kembali menggelar demo di beberapa lokasi, Rabu (14/9/2022). Sesuai dengan surat pemberitahuannya yang dikirimkan ke Kapolres Tuban, ada 2.500 massa yang dikerahkan.
Ratusan Mahasiswa yang tergabung dalam Front Aliansi Mahasiswa Tuban, yang terdiri dari organisasi Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM), Liga Mahasiswa Nasional Untuk Demokrasi (LMND), dan Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) menggeruduk Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban, guna melakukan aksi unjuk rasa, Jumat (9/9/2022).
Gelombang demo penolakan kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM) naik kembali terjadi di Tuban. Kali ini, sekitar 100 mahasiswa Kabupaten Tuban yang tergabung dalam Front Aliansi Mahasiswa Tuban telah tiba di gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban sekitar pukul 15.20 WIB untuk melakukan aksi unjuk rasa.