Makanan Bersantan di Hari Lebaran Patur Diwaspadai Penderita Hipertensi
Momen Idul Fitri di Indonesia tak pernah lepas dari tradisi makan-makan. Apalagi makan makanan yang berkuah santan yang rentan mengandung lemak jenuh.
Momen Idul Fitri di Indonesia tak pernah lepas dari tradisi makan-makan. Apalagi makan makanan yang berkuah santan yang rentan mengandung lemak jenuh.
Tradisi makan bareng usai Sholat Idul Fitri 1444 Hijriah, yang terus di jalankan dan terjaga bagi para pengikut jamaah Muhammadiah di Desa Kebomlati, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban.
Pemerintah Republik Indonesia telah menggelar Sidang Isbat, Kamis (20/4/2023) dan secara resmi menetapkan Idul Fitri 1 Syawal 1444 H jatuh pada Sabtu, 22 April 2023.
NU Care-LAZISNU Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Tuban melaksanakan kegiatan Safari Ramadan Taaruf dan Diskusi Inklusi Sosial bertempat di Halaman PCNU Tuban, Selasa (18/04/2023).
Dalam rangka menutup rangkaian kegiatan Safari Ramadan 1444H di sekitar wilayah operasi Perusahaan, PT Pertamina Hulu Energi Tuban East Java (PHE TEJ) Zona 11 PEPC Regional 4 Subholding Upstream adakan silaturrahmi dengan jurnalis media Kabupaten Tuban yang tergabung dalam organisasi profesi wartawan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tuban dan Ronggolawe Press Solidarity (RPS) Kabupaten Tuban.
Hakim Pengadilan Negeri (PN) Tuban, akhirnya menjatuhkan hukuman kepada Markat Noor Hadi pelaku penimbun Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi di Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban.
Relawan Sosial Kemanusiaan (Resik) Tuban selama bulan suci Ramadan 2022 ini membuat sebuah program pelatihan membatik untuk anak-anak yatim.
Kilang PT Trans-Pacific Petrochemical Indotama (TPPI) yang beroperasi di wilayah Tuban, Jawa Timur baru saja selesai menjalani proses peremajaan peralatan (pitstop) dan berhasil meningkatkan kinerja platformer kilang. Sehingga kapasitasnya saat ini menjadi 50 KPBD (ribu barrel per hari) dari yang sebelumnya 37 KPBD. Peningkatan kapasitas ini melebihi dari yang ditargetkan dalam Rencana Kerja perusahaan, yaitu 45 KPBD.
Pemerintah melalui Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menjamin masyarakat yang hendak melakukan pemeriksaan atau skrining kesehatan gratis meliputi 14 penyakit di puskesmas.
Sektor hulu migas berhasil mencatatkan kinerja awal tahun yang baik. Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) mencatat capaian lifting minyak dan gas di kuartal 1 2023 yang lebih baik dibandingkan periode yang sama tahun lalu.