Skip to main content

Category : Tag: Se


Desa Trutup Penghasil Arang Sekam yang Kaya Manfaat untuk Tanaman

Sekam padi hasil dari penggilingan tidak bisa dikonsumsi. Biasanya, sekam padi akan melimpah pada saat musim panen tiba dan sering dianggap limbah oleh masyarakat. Seiring berjalannya waktu, sebagian masyarakat sudah memanfaatkan sekam padi sebagai media tanam berupa arang sekam. Salah satu daerah di Kabupaten Tuban, yang turut mengolah arang sekam ialah Desa Trutup, Kecamatan Plumpang.

Tim Investigasi KASN akan Turun ke Tuban, Ada Apa?

Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) berencana menerjunkan timnya untuk melakukan investigasi di Kabupaten Tuban. Mereka turun setelah Komisi 1 DPRD Tuban kunjungan kerja, menyampaikan perampingan Susunan Organisasi Tata Kerja (SOTK) dan penonjoban sejumlah ASN di awal tahun 2022.

Wabup Tuban Minta Karya Ilmiah di Dunia Pendidikan Ditingkatkan

Wakil Bupati (Wabup) Tuban H. Riyadi, SH. menyoroti literasi di dunia pendidikan, khususnya di Kabupaten Tuban. Wabup menilai, karya ilmiah di dunia pendidikan masih kurang. Karena untuk mendukung penelitian yang berkualitas, siswa membutuhkan dukungan sumber tertulis.

Tidak Sulit, Ternyata Begini Cara Membuat Ikan Asap

Kabupaten Tuban merupakan salah satu daerah pesisir di kawasan utara. Dengan garis pantai sepanjang 65 kilometer, banyak sekali hasil olahan laut yang dihasilkan oleh masyarakat pesisir Tuban, salah satunya adalah ikan asap.

Harus Rutin, Inilah Manfaat Donor Darah untuk Kesehatan

Darah merupakan salah satu komponen yang terpenting bagi tubuh manusia. Melakukan donor darah, selain bisa membantu sesama yang membutuhkan ternyata juga memiliki manfaat kesehatan bagi pendonor.

Dikunjungi DPRD, Tim BKN akan Investigasi Penataan Birokrasi Tuban

Badan Kepegawaian Negara (BKN) Jakarta berencana menerjunkan tim ke Tuban untuk menginvestigasi penataan birokrasi di era Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky. Hal itu dilakukan, setelah kunjungan kerja Komisi DPRD Tuban pada Jumat (4/2) siang.