Skip to main content

Category : Tag: Pilkades


Pilkades Serentak Kabupaten Tuban 2022

24 Syarat Administrasi Calon Kepala Desa, Cek Kelengkapannya!

Pada bulan Oktober 2022 mendatang, Kabupaten Tuban akan menggelar pemilihan kepala desa (pilkades) serentak, ada 24 syarat administrasi yang harus dipenuhi jika ingin mendaftar jadi calon kepala desa.

Bimtek Pilkades 47 Desa di Tuban Digelar Pekan Depan

Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Tuban berencana menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) pekan depan, Sabtu (2/7/2022).

Tahun 2022, Wacana Pilkades Elektronik akan Dilakukan

Tahun 2022 mendatang, ada sejumlah wilayah desa di Kabupaten Tuban bakal melangsungkan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades). Akan tetapi, proses pemilihan pemimpin desa itu digadang-gadang bakal beda dari sebelumnya.

Pasca Pilkades Serentak 2019

Melalui Camat, BPD Sudah Laporkan Hasil Pilkades ke Bupati

Pasca pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak tahun 2019, yang berlangsung pada 10 Juli kemarin. Kini seluruh Badan Permusyawaratan Desa (BPD) telah melaporkan hasil Pilkades serentak 2019 kepada Camat.

Pilkades Serentak 2019

8 Desa di Merakurak Dikuasai Petahana

Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) di Kabupaten Tuban serentak dilaksanakan kemarin, Rabu,(10/7/2019). Dari 20 Kecamatan di Kabupaten Tuban ada 273 desa yang melaksanakan pesta demokrasi itu. Salah satunya, ialah Kecamatan Merakurak. Dari 15 desa yang menyelenggarakan Pilkades, 8 desa calon incumbent terpilih kembali memimpin lima tahun ke depan.