Skip to main content

Category : Tag: Pe


Pemuda Pelopor Tuban 2024, Siapa Mereka?

Kebudayaan, Kepemudaan, Olahraga, dan Pariwisata Kabupaten Tuban telah mengumumkan pemenang seleksi Pemuda Pelopor Kabupaten Tuban 2024 setelah melalui tahapan seleksi administrasi, wawancara pada 28 Maret 2024, dan fact finding oleh tim juri masing-masing bidang pada 3 dan 4 April 2024.

Aksi Lempar Petasan di GOR Tuban Resahkan Pengunjung

Aksi lempar Petasan dilakukan sejumlah pemuda yang kerap terjadi beberapa waktu terakhir ini di fasilitas publik yang ada di Kabupaten Tuban seperti GOR Rangga Jaya Anoraga, membuat pengunjung resah.

Pengurus Ormawa dan UKM IAINU Tuban Dilantik Bareng

Pengurus 14 organisasi kemahasiswaan (ormawa) dan unit kegiatan mahasiswa (UKM) Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban dilantik bareng. Pelantikan dilakukan Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Teknologi Informasi Supriyanto M.Pd di aula KH.Hasyim Asy’ari kompleks kampus IAINU Tuban di Jalan Manunggal Tuban.