Skip to main content

Category : Tag: Pa


Sempat Terendam Banjir, Arus Lalulintas Tuban-Widang Tersendat

Arus Lalu Lintas di jalur Pantura Tuban-Widang, Rabu (20/1/2021) sore sempat tersendat. Tersendatnya arus lalu lintas di jalan Nasional itu dikarenakan luapan air sungai Dusun Kepet, Desa Tunah, Kecamatan Semanding yang menggenangi ruas jalan.

Tiga Bulan Pertama 2021, BMKG Ingatkan Ada Multi Resiko Bencana

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan dalam menghadapi multi risiko baik dari aspek cuaca, iklim, gempa atau tsunami yang semakin meningkat terutama memasuki Januari, Februari hingga Maret 2021.

Pemkab Tuban Minta Supermarket dan Restoran Tutup Jam 9 Malam

Pemerintah Kabupaten Tuban mengeluarkan surat edaran yang ditandatangani Bupati Fathul Huda, terkait pembatasan kegiatan untuk pengendalian penyebaran Covid-19. Tercatat ada 6 kegiatan yang dibatasi, baik waktu pelaksanaan dan jumlah kunjungannya, Kamis (14/1/2021).

Setiap Orang di Tuban akan Diberi Vaksin Dua Kali

Satgas Penanggulangan dan Pencehahan Covid-19 mengatakan setiap orang di Kabupaten Tuban nantinya akan diberi vaksin dua kali. Upaya tersebut untuk membuat tubuh lebih kebal dari paparan virus.

Tingkat Hunian RS Rujukan dan Penyangga di Atas 70%

Dinas Kesehatan Kabupaten Tuban mengajak seluruh masyarakat untuk tetap disiplin protokol kesehatan Covid-19 di tahun 2021. Hal itu karena kondisi rumah sakit di Bumi Wali hampir penuh.