Skip to main content

Category : Tag: Opini


Opini

Kelisanan Tuban di Era Digital

Kelisanan atau tradisi lisan merupakan aset budaya yang kaya dan penting bagi Tuban, salah satu kota kuno di Nusantara. Meskipun Tuban memiliki sejarah yang panjang dan kaya, literatur tertulis yang menggambarkan budaya tersebut masih minim. Namun, hal ini tidak mengurangi keberadaan dan pentingnya tradisi lisan dalam mempertahankan dan mengungkapkan warisan budaya.

Raih Opini WTP 8 Kali, Bupati Tuban: Jaga Akuntabilitas, Kerja Efektif dan Efesien

Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky, SE., bersama Ketua DPRD Tuban, H.M. Miyadi, S.Ag, MM. menerima Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) tahun anggaran 2022 dari Kepala Perwakilan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Provinsi Jawa Timur, Karyadi di Kantor BPK Perwakilan Provinsi Jatim, Kamis (25/05/2023).

Opini

Jualan Kemiskinan Masih Menjanjikan

Sebentar lagi kita akan panen usaha peng-katrolan citra dan janji-janji manis dari kontestan politik 2024. Kemakmuran akan diobral dari podium ke podium, dari panggung ke panggung, dari diskusi ke diskusi yang dihadiri peserta bayaran.

Pemkab Tuban Pertahankan Opini WTP Tujuh Kali Beruntun

Pemerintah Kabupaten Tuban sukses mempertahkan Penghargaan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) tujuh kali beruntun. Penghargaan tersebut diterima bersama Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa dan 37 Kepala Daerah se-Jatim pada (14/11/2022) di Hotel Bumi Surabaya.

Opini

Korean Wave di Indonesia, Apa Dampak Baik dan Buruknya?

Korean wave merupakan hal yang berhubungan dengan hiburan yang menyajikan suatu musik drama atau segala sesuatu yang berhubungan dengan budaya Korea. Korean wave ini sering kita jumpai di Indonesia dan sangat terasa dampaknya bagi generasi penerus bangsa atau generasi milenial yang biasanya terdiri dari remaja.