Skip to main content

Category : Tag: Milenial


Musik Keroncong di Era Masa Kini

Musik keroncong merupakan salah satu genre musik yang populer di Indonesia. Menurut sejarahnya musik keroncong berasal dari daerah Eropa yang dibawa oleh portugis saat menjajah Indonesia. Ciri khas yang membedakan musik keroncong dan yang lain adalah dari alat musiknya.

Milenial dan Perbankan Syariah

Indonesia merupakan salah satu negara dengan penduduk muslim terbesar. Hal ini menjadikan Indonesia potensial untuk pengembangan ekonomi dan keuangan syariah.

Bentengi Pemuda dari Faham Radikal, PMII Undang Mantan HTI

Untuk menguatkan ideologi bangsa pada generasi millenial, Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Tuban menyelenggarakan seminar yang bertema 'geliat generasi millenial, tekat resonansi kebangsaan' yang berlangsung siang tadi, Jumat (30/11/2018) di pendopo Tuban.

Pemuda Milenial Tuban Deklarasikan Dukung Gus Ipul-Mbak Puti

Ratusan pemuda dari bergai latar belakang mendeklarasikan diri siap memenangkan pasangan calon (Paslon) Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur nomor urut dua, Saifullah Yusuf-Puti Guntur Soekarno (Gus Ipul-Mabak Puti) dalam Pilgub Jatim 2018.