Skip to main content

Category : Tag: Jati


Bertepatan Hari Pahlawan, 30 Kabupaten/Kota Jatim Tandatangani NPHD Pilkada 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Timur mengatakan hingga jumat per (10/11/2023) sudah ada 30 Kabupaten/Kota di Jawa Timur yang melakukan penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024. Hal ini disampaikan oleh anggota KPU Jatim Miftahur Rozaq dikonfirmasi, Jumat (10/11/2023).

Kunjungan ke Tuban, Gubernur Jatim Tanam dan Panen Raya Padi Bareng Petani

Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar parawansa, melakukan kunjungan ke Kabupaten Tuban. Kali ini, ia bersama dengan Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky beserta rombongan, melakukan tanam dan panen raya padi di lahan pertanian Desa Karangtinoto, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban.

Satpol PP Jatim Ingatkan Bahaya Rokok Ilegal

Dalam rangka melakukan pemberantasan rokok ilegal Provinsi Jawa Timur (Jatim), Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Jatim, menggelar sosialisasi termuat Peraturan Perundang-undangan bidang cukai, yang diselenggarakan di Gedung Pertemuan Wijaya Kusuma KSPKP Tuban.

MTQ XXX Jatim 2023

Peserta Lomba Cabang Tafsirul Quran Adu Argumen dengan Dewan Hakim

Masing-masing peserta Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) XXX Jawa Timur 2023 mulai bersaing ketat dan diberi kesempatan meneruskan bacaan yang diberikan oleh dewan hakim dan memberikan tafsiran dari bacaan yang diajukan oleh dewan hakim dalam dua kategori bahasa, yaitu Bahasa Indonesia atau Bahasa Inggris.

Harga Beras Lebihi HET, Gubernur Khofifah Turun ke Tuban

Membandingkan produksi padi pada tahun 2022 bulan September dan 2023 bulan September, Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa sebut, produksi padi di Jawa Timur mengalami surplus sebesar 9,23 persen, namun harga beras baik medium hingga premium masih di atas Harga Eceran Tertinggi (HET).