Skip to main content

Category : Tag: Elpiji


Konsumsi BBM dan LPG di Jawa Timur Naik

Executive General Manager (EGM) Pertamina Marketing Region Jatimbalinus, C.D. Sasongko menyampaikan bahwa sejak masa satgas berlangsung (26 April 2021), konsumsi Bahan Bakar Minyak (BBM) di Jawa Timur tercatat mengalami peningkatan.

Penyaluran Gasoline di Tuban Naik 10,21 Persen, Elpiji 6 Persen

Menyambut Bulan Ramadhan dan Idul Fitri 2019, Pertamina Marketing Operation Region (MOR) V mempersiapkan strategi penyaluran yang optimal guna memenuhi kebutuhan masyarakat pada BBM dan LPG pada saat Ramadhan dan Idul Fitri, termasuk di Jawa Timur.

Hingga November, Konsumsi Elpiji Melon Capai 30.094.200 kg

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban mencatat memasuki akhir tahun 2018, konsumsi elpiji 3 kilogram mencapai 30.094.200 kilogram. Sedangkan, selama tiga pekan di bulan November ini mengkonsumsi elpiji melon tersebut mencapai 699.240 kilogram.

Hingga November, Konsumsi Elpiji Melon Capai 30.094.200 kg

Pemerintah Kabupaten Tuban mencatat memasuki akhir tahun 2018, konsumsi elpiji 3 kg mencapai 30.094.200 kg. Sedangkan selama tiga pekan di bulan November ini konsumsi elpiji melon tersebut mencapai 699.240 kg.

Konsumsi Gas Elpiji Cukup Besar

Konsumsi gas elpiji di Tuban cukup besar. Rata-rata setiap bulan, berdasarkan data realisasi, jumlah konsumsi naik. Meski terkadang di bulan tertentu turun, namun bulan berikutnya konsumsi naik dengan jumlah cukup banyak.

Jelang Ramadan, Pangkalan LPG Jamin Stok Aman

Beberapa pemilik pangkalan elpiji 3 kg di Kabupaten Tuban memastikan stoknya aman. Menjelang Ramadan tahun ini, ketersediaan bahan bakar untuk warga miskin ini dari agen tanpa ada keterlambatan.

Pemerintah Pantau Peredaran Elpiji Jelang Tahun Baru

Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Kabupaten Tuban, memastikan elpiji 3 kg menjelang tahun baru tetap aman. Bahkan, pihaknya berjanji akan mengawasi secara ketat peredaraannya di pasaran.