Terserang Penyakit, Petani Jagung Merugi
Sebagian petani jagung yang berada di Dusun Suruhan, Desa Tuwiriwetan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban mengaku rugi setelah jagung yang baru berusia sekitar 4 minggu terserang penyakit putihan.
Sebagian petani jagung yang berada di Dusun Suruhan, Desa Tuwiriwetan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban mengaku rugi setelah jagung yang baru berusia sekitar 4 minggu terserang penyakit putihan.
Menjelang libur akhir tahun, jalur pantai utara (Pantura) Tuban masih aman, belum terjadi peningkatan Volume kendaraan baik kendaraan umum ataupun pribadi. Hal tersebut disampaikan Kasatlatas Polres Tuban, Ajun Komisaris Polisi Dyno Indra Setiadji.
Goa Srunggo yang berada di Desa Tuwiriwetan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban merupakan destinasi wisata si Kabupaten Tuban.
Sering melarang anak ketika bermain dengan memanjat pohon? Mungkin Anda akan berubah pikiran setelah mengetahui hasil penelitian yang dilakukan University of North Florida ini.
Jembatan kuno yang berada di Kecamatan Singgahan, tepatnya di Desa Mulyoagung mendapat nilai tersendiri bagi masyarakat sekitar. Jembatan yang masih terbuat dari besi dan kayu tersebut berada persis di atas sungai Lugung, yakni dekat dengan Air Terjun Nglirip, berjarak sekitar 30 Km dari pusat kota Tuban.
Musim penghujan telah tiba, saatnya musim tanam bagi Perhutani untuk menjadikan hutan lestari dan asri. Begitupula yang telah dilakukan oleh Badan Kesatuan Pemangku Hutan (BKPH) Mulyoagung Singgahan, yang ikut wilayah Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Parengan. Tahun 2015 ini total persemaian yang sudah ditanam oleh KPH Parengan adalah 653.691 bibit pohon jati, ini semua diperoleh dar BKPH Mulyoagung yang berada di Kecamatan Singgahan.
Libur panjang sejak hari Kamis kemarin hingga akhir pekan ini, Wisata Pantai Pasir Putih yang berada di Desa Remen, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Sabtu (26/12/2015) diserbu para pengunjung. Kebanyakan pengunjung datang dari berbagai kota di luar Kabupaten Tuban.
Kematian mendadak akibat jantung ternyata tidak selalu terjadi mendadak. Sebenarnya ada gejala-gejala awal namun biasanya diabaikan.
Setelah kemarin Kamis (24/12/2015) dilakukan penyisiran di tiga gereja yang akan melakukan misa malam natal, hari ini Jumat (25/12/2015) telah dilakukan penyisiran di delapan gereja di wilayah Kota Tuban. Gereja tersebut adalah gereja pantekosta pusat Surabaya (GPPS), gereja kristen Indonesia (GKI), gereja sidang jemaat Kristus (GSJT), gereja sidang jemaat Allah (GSJA), gereja betani, gereja kristen Jawa (GKJ), gereja kristen Indonesia (GKI), dan yang terakhir di gereja Santo Petrus.
Libur panjang sekolah, natal dan tahun baru digunakan sebagian masyarakat untuk rekreasi atau berkumpul bersama keluarga, teman di luar rumah, seperti yang terjadi di pantai Tuban yang berada di depan Klenteng Kwan Sing Bio, atau tepatnya pantai yang berada di Jl Re Martadinata, terlihat ramai dikunjungi masyarakat baik dari luar Kota ataupun dalam Kota.