Skip to main content

Category : Tag: Ns


UPK Bangilan Klaim Surplus Tinggi

Pasca Musyawarah Antar Desa (MAD) Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) tahunan eks-Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM MP) Kecamatan Bangilan, Tuban, (26/2/2017) lalu, mengklaim kolektabilitas rendah dan surplus cukup tinggi.

Penghobi Bonsai Asal Montong, Beberapakali Ikuti Kontes Nasional

Beberapa kali ajang kontes telah diikuti oleh Niga Sidarta, salah satu penghobi bonsai asal Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban. Tak hanya ajang kontes tingkat daerah saja, namun beberapa kali ia mengikuti konter bonsai tingkat nasional.<br /><br />Hal itu seperti yang

Otodidak, Geluti Budidaya Bonsai Sejak 12 Tahun Silam

Niga Sidarta, pria asal Dusun Gunungtriman, Desa Montongsekar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban sudah sejak 2004 lalu bergelut dengan tanaman hias, atau yang lebih sering dikenal dengan sebutan bonsai.

Mobil Dinsos Tuban Turunkan Orang Pikun di Sembarang Jalan?

Seorang tua renta sedikit pikun, diduga diturunkan dari mobil yang bertuliskan Dinas Sosial Kabupaten Tuban, dengan Nopol S-539-EP di depan terminal Jatirogo, Rabu (1/3/2017). Warga setempat yang menyaksikan penurunan kakek tersebut merasa kasihan dan menganggap tidak manusiawi.

AUTP Minim Peminat, Klaim Kegagalan Masih Rendah

Eksistensi petani harus jadi perhatian pemerintah dalam kedaulatan pangan nasional. Apalagi industrialisasi mulai mengancam usaha mereka, jika tidak tertangani dengan baik. Tidak terkecuali di wilayah Kecamatan Bangilan, sebab di salah satu desanya terdapat industri minyak dan gas (Migas) yang terus beraktivitas mencari sumber energi.

Sosialisasi Kebijakan Kompensasi SKK Migas

Lima Jam Berunding, Ini Hasil Keputusan Kompensasi

Hasil perundingan kejelasan kompensasi oleh Joint Operating Body Pertamina Petrochina East Java (JOB PPEJ) kepada warga Desa Rahayu, Kecamatan Soko, Selasa (28/2/2017) terhitung lima jam berjalan.