Skip to main content

Category : Tag: Aksi


Puskemas Targetkan Vaksinasi AstraZeneca di Kecamatan Soko 70%

Vaksin jenis AstraZeneca di Kecamatan Soko, ditargetkan bisa mendapat 70% dari jumlah sasaran. Hal ini diungkapkan oleh Kepala Puskesmas Soko saat berada di lokasi vaksinasi Desa Rahayu, Kecamatan Soko, Rabu (16/6/2021) siang tadi.

Ratusan Warga Desa Rahayu Divaksin Astra Zenica

Sejumlah 150 warga Desa Rahayu, Kecamatan Soko atau di sekitar Lapangan Mudi Pertamina mendapat giliran vaksinasi tahap I. Valsin yang disuntikkan adalah jenis Antra Zenica.

Tersisa 3.000 Guru Belum Divaksin Covid-19

Vaksinasi kepada tenaga pendidik/guru di Kabupaten Tuban terus dikebut supaya di bulan Juli 2021 sekolah tatap muka bisa digelar. Per tanggal 12 Juni 2021, jumlah guru yang belum divaksin Covid-19 kurang lebih 3.000 orang.

Jelang Belajar Tatap Muka, Guru Antusias Ikuti Vaksinasi

Menjelang pembelajaran tatap muka bulan Juli 2021 mendatang, sejumlah guru di Kabupaten Tuban antusias mengikuti vaksinasi pertama di UPTD Puskesmas Kebonsari Jalan Brawijaya pada Sabtu (12/6/2021) pagi.

Tingkatkan Imun Tubuh, Tenaga Pendidik di Bangilan Divaksin

Tenaga pendidik di Lingkungan Lembaga Islam Guru MI, MTS dan MA di Kecamatan Bangilan divaksin oleh pihak Kesehatan Puskesmas Bangilan serta dikawal oleh Babinsa Koramil 0811/10 Bangilan Kodim 0811 Tuban Sertu Kadiran, Kamis (9/6/2021).

Warga Gunungaanyar Disarankan Makan Minum Sebelum Divaksin

Makan dan minum terlebih dahulu adalah pesan yang disampaikan petugas kepada peserta vaksinasi Covid-19 di Desa Gununganyar, Kecamatan Soko, Tuban. Kegiatan tersebut didampingi Babinsa Koramil 0811/07 Soko Kodim 0811 Tuban Serma Junaedi.