Kecelakaan Beruntun di Jalur Pantura
Tiga Kendaraan dan Rumah Warga Rusak
Kecelakaan beruntun terjadi di Jalan Pantura, tepatnya di Desa Pabean, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban, pagi ini, Rabu (24/2/2016).
Kecelakaan beruntun terjadi di Jalan Pantura, tepatnya di Desa Pabean, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban, pagi ini, Rabu (24/2/2016).
Perusahaan semen baru yang akan ikut bermain di Bumi Wali sebutan Tuban, PT Abadi Cement, mulai mengajukan penggunaan kawasan hutan yang ada di kabupaten setempat.
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Tuban berhasil mengamankan enam anak muda yang telah meminum minuman keras (Miras) secara bersama-sama di Gedung Olahraga Rangga Jaya Anoraga (GOR) Tuban, Senin (15/2/2016) malam.
Bus malam PO Madu Kisno, menabrak seorang remaja putri yang tengah berusaha menyebrang jalur Pantura, tepatnya di Jl Tuban-Semarang, Kilometer 31, Desa/Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban, malam tadi.
Sejumlah jalan di ruas Kota Tuban tampak gelap gulita, hanya lampu kendaraan yang menerangi sepanjang jalan yang berada di Kota. Tak hanya itu, sejumlah rumah di permukiman padat penduduk juga terlihat gelap tanpa ada nyala lampu seperti hari-hari biasa.
Pemasok sekaligus pedagang bawang putih di Pasar Jatirogo, mendatangkan barang dagangan dari luar daerah. Hal tersebut dilakukan, lantaran tidak ada petani lokal yang menanam atau menjual bawang sehingga untuk memenuhi kebutuhan bawang putih, pedagang langsung mengambil pasokan dari Surabaya.
Pemanfaatan lahan pertanian di kawasan Kabupaten Tuban sangat beraneka ragam, hal ini terjadi di salah satu desa yang berada di Kecamatan Grabagan yakni Desa Ngandong. Salah satu kawasan yang berada di pegunungan kapur ini mempunyai ikon tersendiri dalam bidang pertanian, yakni tanaman cabai yang dimana saat panen raya bisa menembus pasaran hingga ke beberapa kota.
Para petani yang berada di Kecamatan Grabagan dan Kecamatan Rengel, memanfaatkan sela-sela tanaman jagung untuk ditanami cabai, Kamis (11/2/2016). Hal ini dilakukan agar lahan pertanian bisa mendapatkan hasil yang maksimal.
Selain sebagai desa penghasil jagung, Desa Ngandong, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban juga memiliki produk unggulan yakni cabai. Hal ini dekarenakan letak geografis Desa Ngandong yang merupakan daerah pegunungan sehingga tidak memungkinkan apabila ditanami padi.
Banjir akibat luapan Sungai Bengawan Solo merendam sejumlah desa di Kabupaten Tuban. Tak terkecuali, lahan cabai yang berada di Desa Ngadirejo, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban.