Skip to main content

Category : Peristiwa


Unjuk Rasa Kantor Kecamatan Jenu

Camat dan Kades Mentoso-Remen Akui Tandatang Surat Pembebasan Lahan

Setelah ratusan warga menggelar unjuk rasa di Kantor Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban meminta penjelasan terkait penandatangan surat pernyataan persetujuan proses pembebasan lahan, untuk pembangunan proyek kilang pertamina-rosnef/New Grass Root Refinery (NGGR).

Diduga Mengantuk, Truk Muatan LPG Hantam Pohon

Truk bermuatan tabung gas LPG 3 Kilogram, Jumat (6/7/2018) siang, mengalami Kecelakaan Lalu Lintas (Laka Lantas) di Jalan Basuki Rahmat, Kelurahan Kutorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban.

Kuatkan HSSE, Pertamina EP Targetkan Nihil Insiden

 Aspek penguatan Healt Safety Security Environment (HSSE) ‎dalam perusahaan minyak dan gas Pertamina EP Field Desa Rahayu, Kecamatan Soko terus dikuatkan oleh segenap jajaran management beserta karyawan.

Limbah di Dalam Pabrik Pupuk Koro Terbakar

 Tumpukan limbah dan sampah di pabrik pupuk Petroganik di Dusun Koro, Desa Pongpongan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, terbakar, Kamis (5/7/2018).

Harapkan JUT, Petani di Pancur Bikin ‎Papan Tulisan ini

<em>'Mohon maaf! Yang lewat &lrm;sini diharap bayar untuk pembangunan jalan ini</em>'. Begitulah sedikit catatan harap warga petani yang dituangkan dalam selembar papan triplek usang, di sebuah jalan buntu menuju persawahan Dusun Pancur, Desa Minohorejo, Kecamatan Widang.

Warga Remen Tolak Pembangunan Terminal LPG

Begini Isi Surat Pernyataan Kades Remen

Untuk kedua kalinya, Balai Desa Remen, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban diluruk oleh ratusan warganya dengan tujuan untuk melakukan penolakan terkait rencana pembangunan pabrik LPG di wilayah desa setempat.