Skip to main content

Category : Tag: Ut


Berusaha Melawan, Korban Terluka di Leher

Yudi Riyanto, warga Kelurahan Karang, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, sempat berusaha melawan ketika akan diikat sekitar 10 pembalak liar. Karena marah, para pembalak ini langsung mengalungkan senjata tajam di leher, sehingga mengakibatkan luka bacok cukup dalam.

Diduga Dendam, Pemuda Habisi Nyawa Tetangga Desa

Seorang pemuda asal Desa Wolutengah, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, Lamidin (23) nekat menghabisi nyawa tetangga desanya, Warnadi (30), warga Desa Gaji, Kecamatan Kerek.

Gurih dan Nikmatnya Ulat Jati

Mereka yang tidak merasa geli bisa berburu ulat untuk diolah menjadi kuliner lezat. Perburuan dilakukan hampir di seluruh wilayah Kabupaten Tuban, terutama yang memiliki kawasan hutan jati.

Apa Kabar Bumi Wali?

PIK Spesial Outbond di Pantai Re Martadinata

Puluhan Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (Stikes) NU Tuban yang tergabung dalam organisasi Pusat Informasi dan Konseling (PIK) Sesama Peduli Sosial (Spesial) mengadakan outbound di Pantai Re Martadinata, Minggu (17/1/2016) pagi.

Kadin Perikanan dan Kelautan, Jawab Tuntutan Nelayan

Kepala Dinas (Kadin) Perikanan dan Kelautan, Kabupaten Tuban menjawab beberapa pertanyaan pokok, yang disampaikan para nelayan palang, saat menggelar hearing atau dengar pendapat, pada Jumat (15/1/2016) siang, di Ruang pertemuan TPI Desa/Kecamatan Palang.

Demo Mahasiswa UT Tuban

Ketua Yayasan: Mahasiswa yang Demo Ketinggalan Info

Kepala Yayasan Universitas Terbuka (UT) Tuban, Muslih Ikhsan Anshori angkat bicara terkait aksi yang dilakukan mahasiswa UT pada Kamis (14/1/2016) Sore. Aksi tersebut terkait biaya administrasi dan sistem pengajaran yang dinilai tidak masuk akal oleh para mahasiswa.

Tak Mau Perut Gendut? Kurangi Minuman Manis

Mengonsumsi minuman manis setiap hari, misalnya jus dalam kemasan, kopi bercampur krim, atau soft drink merupakan salah satu penyebab perut gendut.

Di Mliwang, Angka Putus Sekolah Capai 9 Persen

Angka putus sekolah di Desa Mliwang, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban yang merupakan desa ring 1 dari PT. Semen Indonesia dan PT. Holcim Indonesia, saat ini masih mencapai 9%, Senin (11/1/2016).