Skip to main content

Category : Tag: Re


Pemdes Mulyorejo Ingin Kembalikan Wisata Lampau

Desa Mulyorejo hingga kini masih menjadi andalan atau desa percontohan di Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, Provinsi Jawa Timur. Walaupun dikategorikan desa kecil, Mulyorejo menyimpan kekayaan alam yang melimpah.

Panitia Lomba Balap Becak, Kampanyekan Safety Riding

Pada Lomba Drag (Balap) Becak dan Frestile (Atraksi) Becak, yang diselenggarakan di Lapangan Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban. pihak panitia yang terdiri dari Karang Taruna Kerek dan Muspika Kerek juga mengkampanyekan Safety Riding kepada Abang Becak, sekaligus masyarakat yang berpartisipasi dalam perlombaan ini.

Unik, Karang Taruna Kerek Selenggarakan Lomba Balap Becak

Untuk memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) yang ke-71 Karang Taruna Kecamatan Kerek beserta Muspika Kerek menyelenggarakan lomba Frestyle Becak dan Drag Becak, Minggu (28/8/2016).

Pertumbuhan Kredit Usaha di Tuban Meningkat Tiap Tahun

Pertumbuhan kredit, terutama Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Kabupaten Tuban terbilang meningkat setiap tahunnya. Terlebih fasilitas pelayanan penyaluran KUR dapat diperoleh dari beberapa perbankan milik pemerintah.

Putri Nglirip, Meriahkan Resepsi Kemerdekaan Singgahan

Setelah semua rangkaian kegiatan peringatan HUT Kemerdekaan RI yang ke-71 selesai dilaksanakan, Pemerintah Kecamatan Singgahan gelar Resepsi Hari Kemerdekaan, Sabtu (27/8/2016). Acara yang bertemakan ‘Semangat Kerja’ itu dimeriahkan beberapa sajian budaya Khas Bumi Wali, sapaan Kanbupaten Tuban.

Wabup: Guru Honorer Naik Haji Wajib Izin

Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Hussein menyatakan, jika ada guru honorer atau guru tidak tetap (GTT) melaksanakan ibadah haji maka harus izin kepada kepala instansinya.

Menggelapkan Tiket, Tujuh PNS Terancam Pidana

Nasib ketujuh Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Dinas Perekonomian dan Pariwisata (Disperpar) Kabupaten Tuban, tepatnya yang bertugas di Tempat Pemandian Bektiharjo, Semanding, kini diujung tanduk. Setelah Minggu kemarin terkena Operasi Tangkap Tangan (OTT) oleh Polres Tuban telah menggelapkan tiket masuk Pemandian Bektiharjo bagi para pengunjung.

Penulis Resensi Buku Dapat Reward

Redaksi blokTuban.com berikan apresiasi bagi pengirim tulisan terbaik resensi buku pada rubrik Blok Buku. Penghargaan tersebut diberikan pada penulis resensi buku yang telah dibaca dan dikirimkan ke redaksi blokTuban.com, Kamis (25/8/2016).

Pendaftaran Pilkades Dibuka Selama 13 Hari

Pendaftaran Pilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak 2016, dibuka selama 13 hari ke depan. Awal Pendaftaran dimulai hari ini, Kamis (25/8/2016).