Cegah Aksi Balap Liar di Bulan Ramadan, Puluhan Polisi Patroli Sejumlah Titik
Jajaran Kepolisian Polres Tuban menanggapi serius adanya aksi balap liar yang sering dilakukan oleh sekelompok pemuda di beberapa tempat saat bulan Ramadan.
Jajaran Kepolisian Polres Tuban menanggapi serius adanya aksi balap liar yang sering dilakukan oleh sekelompok pemuda di beberapa tempat saat bulan Ramadan.
Selama dua pekan ke depan, Polres Tuban akan menggelar Operasi Keselamatan Semeru 2021. Kegiatan operasi itu resmi ditandai dengan apel gelar pasukan di lapangan Mapolres setempat, Senin (12/4/2020).
Polres Tuban menggelar operasi Pekat Semeru 2021. Dalam operasi selama 12 hari itu, polisi berhasil mengungkap 121 kasus dengan 131 tersangka. Baik kasus yang menjadi target operasi (TO) maupun non TO.
Kapolres Tuban, AKBP Ruruh Wicaksono mengajak putra-putri Papua yang ada di Kabupaten Tuban untuk olahraga bersama di lapangan Mapolres Tuban, Jumat (9/4/2021).
Jajaran Kepolisian Resor Tuban memperketat pengamanan di mintu masuk Mapolres. Pengamanan tersebut diperketat dalam rangka mengantisipasi aksi teror pasca penyerangan yang terjadi di Mabes Polri, pada Rabu (31/4/2021) lalu.
Wartawan yang bertugas di Kabupaten Tuban menggelar demo di mapolres Tuban, Selasa (30/3/2021). Wartawan yang tergabung dalam Forum Wartawan Tuban (FWT) itu mengutuk aksi kekerasan terhadap wartawan.
Pendaftaran penerimaan Polri tahun 2021 secara online resmi dibuka pada 19 Maret. Pendaftaran tersebut dibuka melalui website resmi penerimaan Polri https://penerimaan.polri.go.id.
Sejumlah perwira Polres Tuban dimutasi. Mutasi jabatan sejumlah perwira itu tertuang dalam Keputusan Kapolda Jatim : KEP/541/II/2021 tanggal 26 Februari 2021 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan jabatan di lingkungan Polda Jatim.
Kepolisian Resor (Polres) Tuban menggelar pemeriksaan kesehatan berkala terhadap ratusan anggotanya termasuk Polsek jajaran, Senin (22/03/2021).
Untuk meningkatkan keamanan, Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Tuban melakukan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) dengan Kepolisian Resor Tuban pada Senin (15/3/2021) siang.