Skip to main content

Category : Tag: Media


Deklarasi, AMSI Ingin Tangkal Hoax

Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI), Selasa (18/4/2017) resmi dideklarasikan. Bertempat di Gedung Dewan Pers, Kebun Sirih, Jakarta Pusat, penggagas dan anggota berkumpul, termasuk perwakilan blokBojonegoro.com dan blokTuban.com (blokMedia Group) yang menjadi anggota resminya. Tampak, suasana diskusi dengan tema "Profesionalisme Media Siber di Tengah Belantara Hoax" disela-sela deklarasi dengan keynote speaker Menteri Komunikasi dan Informatika, Rudiantara.

Ngamen Literasi, Ajak Masyarakat Sadar Media

Banyaknya media massa di tengah masyarakat mendorong Gerakan Tuban Menulis untuk memberikan edukasi tentang pentingnya literasi media. Cara yang dilakukan oleh komunitas ini cukup unik yakni dengan menggelar kegiatan Ngamen Literasi, Minggu (5/2/2017) di Pujasera Komplek GOR Tuban.

Siang Ini, blok Tuban Gelar Sarasehan Industri Kreatif

Setahun sudah Media online www.blokTuban.com berkarya untuk pembaca di Kabupaten Tuban. Sejumlah rangkaian kegiatan juga dilaksanakan untuk memperingati satu tahun berdirinya blok Tuban media.

Media Visit and Gathering JOB PPEJ

Banyak yang Harus Diketahui Tentang Migas

Dalam rangka acara 'Media Gathering dan Visit' sekitar 30 wartawan dari Tuban dan Bojonegoro, hari ini Rabu (9/11/2016) siang mengunjungi lapangan Pad A Muddy Office Joint Operating Body Pertamina Petrochina East Java (JOB PPEJ) di Kecamatan Soko Kabupaten Tuban.

Temu Media, Kasat Reskrim Minta Dukungan Semua Pihak

Terhitung sepekan ini Kepala Satuan Reserse dan Kriminal (Kasat Reskrim) Kepolisian Resort (Polres) Tuban diambil alih Ajun Komisaris Polisi (AKP) Muh Wahyudin Latif. Ia bertugas menggantikan Kasat Reskrim yang sebelumnya dijabat AKP Suharta.

Ajak Jurnalis Latih Kekompakan dengan Outbond

Kegiatan hari kedua workshop media yang digelar Aliansi Jurnalis Independent (AJI) Bojonegoro dengan Operator Lapangan Banyuurip ExxonMobile Cepu Limited (EMCL) adalah outbond dan sekolah alam di daerah Desa Ledok Sambi Kecamatan Pakem Kabupaten Sleman Yogyakarta.

Launching Buku Sisi Lain Orang Migas

Kang Yoto Apresiasi Buku Sisi Lain Orang Migas

 Bupati Bojonegoro Suyoto mengapresiasi terbitnya buku "Sisi Lain Orang Migas" yang dilaunching di Hotel MCM Bojonegoro, Senin (10/10/2016). Kang Yoto begitu dia disapa, datang dengan didampingi DPR RI dari Dapil IX Kuswiyanto.

Mediasi Warga Rahayu dan JOB P PEJ

Belum Ada Titik Temu Antara Warga dan JOB PPEJ

Forum Musyawarah Pimpinan Kecamatan (Muspika) Soko, menginisiasi pertemuan antara Perwakilan warga Desa Rahayu dan Joint Operating Body Pertamina PetroChina East Java (JOB PPEJ), Kamis (28/7/2016). Dalam agenda mediasi dua belah pihak tersebut, perwakilan JOB P PEJ menjawab apa yang menjadi tuntutan warga selama ini.

Mediasi Kwan Sing Bio Berjalan Alot

Mediasi kasus sengketa kepengurusan Tempat Ibadah Tri Dharma Kwan Sing Bio (TITD KSB) berjalan alot. Upaya dengar permasalahan dari berbagai pihak yang terlibat sengketa tersebut dilaksanakan oleh Polres Tuban, Jumat (1/7/2016) bertempat di Polres dengan dipimpin langsung oleh Kapolres.

Mediasi Pedagang Kaki Lima dan Pemkab Tuban

Belum ada Titik Temu, Hasil Mediasi Tetap Sama

Rapat koordinasi antara Pedagang Kaki Lima (PKL) di kawasan wisata Boom dan tempat khusus parkir Kebonsari yang menghadirkan pejabat Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban berjalan cukup alot, Selasa (19/4/2016). Hingga akhir mediasi keputusan tetap sebagimana kesepakatan pertanggal 1 Maret 2016 lalu.